Hasil Kualifikasi Moto2 San Marino 2024, Pembalap Indonesia Mario Aji Siap Berjuang dari Posisi Segini

Galih Setiadi - Minggu, 8 September 2024 | 09:00 WIB
X/MotoGP
Begini hasil pembalap Indonesia Mario Aji setelah kualifikasi Moto2 San Marino 2024.

MOTOR Plus-Online.com - Sesi kualifikasi Moto2 San Marino 2024 berlangsung pada Sabtu (7/9/2024) di Sirkuit Misano, Italia.

Hasil kualifikasi Moto2 San Marino 2024, pembalap Indonesia Mario Aji berjuang dari posisi segini saat balapan pada Minggu (8/9/2024).

Terbagi dalam dua sesi, mulai dari kualifikasi pertama (Q1) dalam waktu 15 menit.

4 pembalap Moto2 berhak lanjut ke Q2, yaitu Alonso Lopez (SpeedUp Racing), Bo Bendsneyder (Preicanos Racing Team).

Kemudian, ada Filip Salac (ELF Marc VDS Racing Team) dan Senna Agius (Liqui Moly Husqvarna Intact GP).

Di saat Q2 baru berjalan 3 menit, ada beberapa pembalap terjatuh, yaitu Tony Arbolino (ELF Marc VDS Racing Team) dan Manuel Gonzales (QJMotor Gresini Moto2).

Kolase X/MotoGP
Momen pembalap terjatuh di Q2 Moto2 San Marino 2024.

Sementara itu, Mario Aji harus ikhlas tertahan di Q1.

Begitu juga dengan rekan setimnya di Idemitsu Honda Team Asia yang akan naik ke MotoGP di musim depan, Somkiat Chantra.

Baca Juga: Hasil P1 Moto2 San Marino 2024, Aron Canet Paling Cepat, Pembalap Indonesia Mario Aji Mulai Meningkat?

Penulis : Galih Setiadi
Editor : Aong


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular