4 Materi Workshop Safety Riding FIF Bersama AHM Buat Komunitas dan Pengunjung IMOS 2024

Ahmad Ridho - Jumat, 25 Oktober 2024 | 21:10 WIB
AHM
FIFGroup bersama Astra Honda Motor (AHM) menggelar workshop safety riding untuk komunitas dan pengunjung IMOS 2024 di ICE BSD Tangerang, Banten.

MOTOR Plus-online.com - PT Federal International Finance (FIFGroup) anak perusahaan PT Astra International Tbk kembali menjadi Platinum Sponsor di IMOS 2024.

FIF merupakan leasing produk motor Honda yang penjualannya mencapai 60 persen menggelar workshop safety riding.

Ada 4 materi safety riding yang dipersiapkan yang ditujukan buat komunitas motor dan pengunjung IMOS 2024.

Indonesia Motorcycle Show (IMOS) 2024 akan berlangsung mulai 30 Oktober sampai 4 November 2024 mendatang di ICE BSD, Tangerang Banten.

Program safety riding ini adalah FIFGroup Aman Berlalu Lintas (FABL).

FIFGroup Aman Berlalu Lintas (FABL) merupakan rangakai inisiatif program safety untuk menyuarakan kampanye keselamatan berlalu lintas.

Bersama Astra Honda Motor (AHM), FIF akan mengadakan workshop safety riding di IMOS 2024 selama 10 menit.

Materi yang akan disampaikan untuk komunitas dan pengunjung IMOS 2024 sebagai berikut.

- Definisi safety riding

- Perlengkapan penting berkendara

Penulis : Ahmad Ridho
Editor : Ahmad Ridho


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular