Sayangnya, TVS belum mengumumkan harga motor listrik baru ini.
Diperkirakan tahun depan, namun pihak TVS belum bisa memberitahukan kapan akan dijual.
Namun, DGM Business Development PT TVS Motor Company Indonesia (TVS MCI), Rizal Tandju mengatakan harganya tidak sampai Rp 50 juta.
Sebagai acuan, TVS iQube S dibanderol Rp 52,9 juta On The Road (OTR) Jakarta.
Brother bisa tebak, kira-kira berapa harga yang pas buat TVS iQube?
Penulis | : | Galih Setiadi |
Editor | : | Aong |
KOMENTAR