MOTOR Plus-Online.com - Media sosial sedang dibuat heboh dengan kelakukan oknum petugas patrol dan pengawalan (patwal).
Viral video oknum patwal tendang pemotor di Puncak Bogor, Kasat Lantas umumkan nasib petugas yang melakukan hal tersebut.
Momen tersebut terekam kamera, dan videonya langsung viral di media sosial.
Salah satunya diposting akun Instagram @txtdaripuncak.
Insiden terjadi saat petugas sedang mengawal mobil Toyota Alphard berwarna putih.
Daripada penasaran, langsung tonton videonya, tinggal klik LINK INI.
Sementara itu, Kasat Lantas Polres Bogor, AKP Rizky Guntama memberikan penjelasan pada Jumat (14/3/2025).
"Saat anggota mengawal di lokasi kejadian, ada motor yang didahului atau disalip kaget," kata AKP Rizky dikutip dari Kompas.com.
Baca Juga: Alasan Motor Honda Ini Dipakai Patwal RI 36 Untuk Jemput Raffi Ahmad
Baca Juga: Viral Bagi yang Mau Dikawal Motor Patwal Agar Lancar Bayar Rp 1,5 Juta Begini Penjelasan Polisi
Penulis | : | Galih Setiadi |
Editor | : | Ahmad Ridho |
KOMENTAR