KPKNL Denpasar akan melelang motor ini mulai harga Rp 856.800 dengan uang jaminan Rp 425.000.
Dari keterangan, motor ini dilengkapi dokumen yang sah (STNK dan BPKB).
Motor yang terkenal irit bensin ini bisa dibawa pulang peserta lelang yang memberikan penawaran paling tinggi.
Berikut keterangan motor Honda Astrea Impressa tahun 2001:
Jenis BarangKendaraan BermotorHONDA C 100Bukti KepemilikanBPKB dan STNK No: C 0119884 O24 Jul 2001UraianHONDA C 100Alamat: RUMAH SAKIT UMUM PAYANGAN JL. GIRI KESUMA PAYANGAN GIANYAR BALINomor Polisi: DK 2006 KTahun: 2001Warna: HITAMNomor Rangka: MH1NFGD121K030715