Harga BBM Pertamina Jelang Lebaran Sabtu 22 Maret 2025, Pertalite Sampai Pertamax Turbo

Ahmad Ridho - Sabtu, 22 Maret 2025 | 08:20 WIB
Kontan.co.id
Daftar harga bensin Pertamina jelang lebaran pada Sabtu (22/3/2025) dari Pertalite sampai Pertamax Turbo.

MOTOR Plus-online.com - Pemerintah memastikan stok bensin di SPBU Pertamina aman sampai lebaran.

Cek harga terbaru BBM Pertamina hari ini (22/3/2025) mulai dari Pertalite sampai Pertamax Turbo.

Perhatikan harganya karena tiap daerah berbeda-beda, perhatikan papan harga.

Dikutip dari Tribun Jabar, pada awal Maret 2025 PT Pertamina melakukan penyesuaian harga.

Ada dua jenis BBM nonsubsidi yang mengalami penurunan harga.

Menjelang Lebaran 2025 apakah ada perubahan harga?

Akhir Maret 2025 atau menjelang Lebaran belum ada perubahan harga lagi.

Masih dua jenis BBM nonsubsidi yang mengalami penurunan harga sama dengan pada awal bulan.

Harga Dexlite juga turun Rp 300 dari Rp 14.600 menjadi Rp 14.300.

Baca Juga: Muncul Usulan Pertamina Kasih BBM Pertamax Gratis Disampaikan Anggota DPR, Setuju Enggak Bro?

Penulis : Ahmad Ridho
Editor : Ahmad Ridho


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular