12 Tahun yang lalu - Stride berdiri sejak 22 Agustus 2010 dengan 27 anggota dan terdaftar di wadah Satria Club Indonesia (SCI). Aktivitas Stide meliputi turing, sowan ke komunitas lain di sekitar Depok dan bakti sosial.
12 Tahun yang lalu - Isu genk motor jadi sajian hangat di Tabloid MOTOR Plus edisi 686. Tindak kriminalitas yang makin memanas dengan mengatasnamakan komunitas sepeda motor ini makin membuat resah warga Jakarta! Liputan khususnya kami tuangkan di halaman 30.
12 Tahun yang lalu - Ketika MOTOR Plus menikmati indahnya Bandung, Jawa Barat di daerah Setia Budi. Ketemu komuitas berngaran El Toro Headquarter. Komunitas ini menampung pengendara Byson sejak 20 Februari 2012.
12 Tahun yang lalu - Agenda turing dalam setiap komunitas motor bisa dibilang sangat wajib untuk digelar. Sabtu (24/3) lalu, kembali Honda Tiger Maling List (HTML) Jakarta Timur menggelar turing kecil menuju Anyer.
12 Tahun yang lalu - Sabtu, 31 April 2012, MOTOR Plus menyambangi komunitas di bilangan Depok. Di sana kami jumpa Freedom Ninja Club (FNC). Klub yang digawangi 136 anggota ini berdiri sejak 4 tahun silam. Tepatnya 1 November 2008. FNC juga member Kawasaki Ninja Indonesia
12 Tahun yang lalu - Budaya nasional dan daerah kini makin sering digunakan sebagai lambang atau simbol dan jati diri sebuah komunitas motor. Mereka bangga dengan keberadaan budaya di daerah masing-masing, serta merasa tergugah untuk ikut melestarikan kebudayaan nasional
12 Tahun yang lalu - Unsur safety di motor bisa ditambah. Penambahannya juga tidak sulit dan lebih murah. Seperti yang diterapkan pada Bajaj Pulsar anggota Pulsarian Ranger Area Bogor (PRA Bogor).
12 Tahun yang lalu - Wisma Mekar Raya, Pasar Cisarua, Puncak Bogor, 10-11 Maret ramai didatangi 448 klub dan komunitas. Kehadiran mereka jadi saksi ulang tahun Yamaha Matic Bogor (YMB) ke-8.
12 Tahun yang lalu - Di Indonesia sirkuit sebesar apapun tetap butuh peran komunitas untuk keberlangsungan. Komunitas merupakan kalangan hobi dengan jumlah yang massif. Berbeda dengan kalangan pembalap yang sangat terbatas.
12 Tahun yang lalu - PT Wahana Makmur Sejati (WMS) main-dealer sepeda motor Honda untuk wilayah Jakarta dan Tangerang, Sabtu, 3 Maret 2012 menggelar ajang kumpul-kumpul buat pecinta skubek retro, Honda Scoopy.
12 Tahun yang lalu - Komunitas Jogja Two Fifty (JTF) punya kegiatan lumayan lengkap. Tidak hanya terbatas pada kegiatan berbau sport. Kegiatan lain seperti turing jarak jauh juga langganan mereka lakukan.
12 Tahun yang lalu - Awal dibentuknya komunitas ini bermula dari saling sapa sesama pemilik Suzuki Satria 120R di Forum Kaskus. Forum ini mulai aktif pada 2006. Tujuan dari forum ini untuk saling berbagi informasi antar sesama pengguna Satria 2-tak ini.
12 Tahun yang lalu - Yudi Kusuma bisa dibilang bikers yang doyan bepergian. Doi tercatat bergabung dengan berbagai komunitas. Mulai dari klub eksotis Vespa sampe Thunder 125. Kini ia tergabung dalam Honda PCX 125 Club Indonesia.
12 Tahun yang lalu - Komunitas bernama Starmatic Honda BeAT Bandung ini berdiri pada 9 April 2011. Walau tergolong masih muda, saat ini Starmatic memiliki 47 orang anggota, sisanya 7-8 boncenger. Boncenger merupakan istilah calon anggota yang belum sepenuhnya diterima se
12 Tahun yang lalu - Sabtu (28/1) jadi hari mengesankan bagi komunitas Kawasaki Ninja 250R Kudus. Karena di hari itu mereka memperingati ulang tahun pertama.
12 Tahun yang lalu - Seperti kita tahu, tahun Naga Air dibuka dengan musim penghujan, meski begitu tidak membuat gentar komunitas Yamaha Nouvo untuk tetap menggelar gathering.
12 Tahun yang lalu - Berawal dari hobi dan aktif di komunitas Honda CBR 150R sejak tahun 2004, pada 2006 Leonardo Basuki terinspirasi untuk mendirikan sebuah bengkel yang dinamakan Peforma Moto Shop
12 Tahun yang lalu - Test ride bersama komunitas kembali digelar pada hari Jumat lalu (11/2). Kali ini matik dan motor sport berteknologi injeksi dari Honda yang kebagian di jajal. Ada Honda CBR 150R dan Honda PCX 125.