10 Tahun yang lalu - Tahun 2014 ini akan jadi kebangkitan PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) di balapan. Setelah 2013u hanya mensponsori satu tim, tahun ini pabrikan berlambang S telah resmi mengikat tiga tim yang akan turun di semua seri IndoPrix.
10 Tahun yang lalu - Tahun ini akan terjadi pertarungang bebek dan sport di dalam satu trek. Ini terjadi untuk kejurnas Sport 150 cc. Kok bisa? Kan beda desain?
10 Tahun yang lalu - Bagi speed lovers, khusus buat pembesut Skubek Yamaha Mio Nouvo dan Vino, ada tawaran paket bore up. Bro Agus yang ‘nyetok’ banyak koleksi part buat skubek Nouvo ini, punya blok silinder bore up 150 cc.
11 Tahun yang lalu - Disadari atau tidak, Satria F150 yang jadi jualan paling laris dari PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) masih belum memiliki model yang secara segmen berada satu tingkat di atasnya.
11 Tahun yang lalu - Di kelas Matic 150 cc Tune Up Pemula pada gelaran seri pertama Pertamina Enduro Comet KYT R9 BRT The Master of Matic Race lalu, Yamaha Fino digeber Surya Uya Kuya jadi yang tercepat.
12 Tahun yang lalu - Pasar sepeda motor sport di tanah air tetap stabil. Meski kehadiran matik menggerogoti penjualan bebek, tapi sepeda motor jenis sport tidak bergeming. Malah market share-nya kini ada di 10 persen dari total penjualan sepeda motor nasional.
12 Tahun yang lalu - Yamaha Mio J belum lama meluncur di pasaran. Meski begitu sudah tersedia part racing yang siap pasang. Skubek yang sudah mengsung teknologi injeksi ini bisa aplikasi head atau kepala silinder yang sudah dipasangi klep besar.
12 Tahun yang lalu - Penggemar Honda Karisma punya pilihan menarik untuk upgrade mesin motornya. Karisma yang sekarang sudah discontinue ini bisa dipasangi paket bore up. Bisa kencang untuk motor harian.
12 Tahun yang lalu - Yang penasaran dengan Honda Teralis 150 cc, ini penampakan komplitnya! Bentuknya secara gamblang bisa langsung dilihat. Selain itu, jangan lagi menyebutnya teralis! arena Honda telah resmi memberinya nama CB150R Streetfire
12 Tahun yang lalu - Lelaku bore up sudah dianggap cara yang lazim untuk mendongkrak tenaga secara instan. Tapi yang perlu diperhatikan adalah keseimbangan alur bahan bakarnya.
12 Tahun yang lalu - Pasar sepeda motor Indonesia bakal segera kedatangan motor sport 150cc baru. Siapa lagi kalau bukan model baru dari PT Minerva Motor Indonesia (MMI).