11 Tahun yang lalu - Penggemar adventure tidak terbatas kaum lelaki. Makhluk halus dan cantik juga tersengat virus nyusruk ke alam. Aktivitas ini dimanfaatkan untuk berinteraksi.
11 Tahun yang lalu - Setelah memiliki R1200GS, BMW kini meluncurkan F800GS Adventure, sepeda motor dua alam yang berada di kelas menengah. Model ini merupakan langkah lanjutan BMW untuk menyediakan motor adventure untuk kelas yang lebih kecil.
11 Tahun yang lalu - Selama ini, istilah stretching atau peregangan otot pasti dilakukan sebelum berkendara. Untuk riding harian sih sudah cukup. Tapi, bagi mereka yang akan ber adventure, peregangan tidak cukup sebelum naik motor. Tapi, juga wajib dilakukan di atas mot
11 Tahun yang lalu - Kondisi jalan perkotaan yang rusak, juga bencana banjir dan genangan, membuat motor dua alam alias adventure makin dilirik untuk dipakai harian. Sebut saja Kawasaki KLX 150, Kawasaki D-Tracker bahkan KTM, kini kerap ditemui lalu lalang di jalanan.
11 Tahun yang lalu - Matik multipurpose yang diluncurkan Yamaha yaitu X-Ride hadir dalam 3 pilihan menarik. Tipe standar, special edition dan paling heboh adventure edition.
11 Tahun yang lalu - Mengutip alenia pertama artikel berjudul panduan modif skubek adventure, kalau Yamaha sudah pasti akan merelease jagoan baru di segmen skubek minggu ini.
11 Tahun yang lalu - Komunitas 88 Team Adventure Jogja berdiri pada 2012. Namun sepak terjangnya tak usah diragukan lagi. Hampir semua event dan kegiatan di Jawa selalu mereka ikuti.
11 Tahun yang lalu - Nampaknya skubek telah mencuri perhatian di Tanah Air. Dunia modifikasi pun, seakan tak pernah sepi dengan hadirnya pacuan yang mengusung transmisi otomatis itu. Terlebih, dengan hadirnya contezt yang kerap digelar Em-Plus. He,he,he.
11 Tahun yang lalu - Edisi ini (730), tabloid MOTOR Plus dan Majalah BIKERS sedang gembira. Sebab tahun ini Em-Plus dan Majalah BIKERS dapat penghargaan di ajang Indonesia Print Media Award 2013 (IPMA).
11 Tahun yang lalu - Edisi BIKERS ke 53 digarap sangat enjoy dan menantang. Seluruh kru BIKERS pada edisi ini diajak konsen nyusruk-nyusruk ke hutan dan daerah tak bertuan. Yap, kita masuk ke dunia para adventurer, two wheeler scrambler masuk keluar hutan.
11 Tahun yang lalu - Banjarpatroman, kota kecil di bagian timur Jawa Barat hanya memiliki 4 Kecamatan. Kota ini memiliki atmosfer otomotif yang sangat kuat.
11 Tahun yang lalu - Lanjoooooot.. Sebelumnya sudah mencicipi GasGas tipe Trial TXT300, kini giliran mengulastipe enduro-nya. Sesuai spesifikasinya, motor ini bukan trail kompetisi, tapi lebih dipersiapkan untuk adventure dan perjalanan jarak jauh.
11 Tahun yang lalu - Main trail adventure perlu persiapan okeh. Terutama terkait barang bawaan. Salah bawa dan salah letak, justru malah merepotkan. Berikut beberapa contoh kasus yang langsung MOTOR Plus temui di event Xtrim Tracss Adventure, minggu lalu di Simalungun, S
11 Tahun yang lalu - Abadi Motor telah 5 tahun berkecimpung dalam modifikasi motor penggaruk tanah dan special engine. Punggawanya Supri dikenal memiliki keahlian dasar sebagai tukang bubut.
11 Tahun yang lalu - Komunitas adventure memang dekat dan kompak. Saking dekatnya, satu sama lain sering saling bantu. Semisal, meminjamkan komponen kepada sohib yang sedang membutuhkan saat adventur itu biasa saja terjadi.
12 Tahun yang lalu - Gelara Adventure Offroad Kulonprogo 2012 diselenggarakan di tepian Waduk Sermo Kulonprogo, Minggu (28/10). Acara diikuti sekitar 1.200-an peserta dari wilayah Jogja dan Jawa Tengah.
12 Tahun yang lalu - Masih ingat ketika di pameran Intermot, Colagne-Jerman bulan lalu, KTM memajang 1190 Adventure untuk pertama kalinya? Ternyata, tidak lama lagi motor ini bakal segera masuk ke Indonesia.
12 Tahun yang lalu - Sejak didirikan 22 Juni 2008, Team 88 Adventure Yogyakarta (T88AY) banyak mengikuti event. Komunitas beranggotakan 21 orang ini, selalu mengadakan kegiatan rutin adventure tiap dua minggu sekali.