Tag: bajaj pulsar

MOTOMODIF

Bajaj Pulsar 220 DTS-i, Klasik Turing Style Tunggangan Seorang Masinis

10 Tahun yang lalu - Andri Priyanto asal Kota Mendoan alias Purwokerto punya hobi turing. Pria yang yang berprofesi sebagai masinis ini, juga salah satu maniak tampilan bergaya sport klasik seperti macam pacuan khas tahun 80’-an. Contohnya, seperti bentuk kuda besi berga

MOTOMODIF

Modifikasi Kawasaki Bajaj Pulsar 200NS 2013 Tangerang, Wujudkan Impian Punya Moge!

10 Tahun yang lalu - Mewujudkan impian memiliki moge yang sporty dan macho jadi motivasi tersendiri bagi Ali Rahman. Meskipun modalnya hanya Kawasaki-Bajaj Pulsar 200NS, tetapi warga Ciledug, Tangerang ini tak putus asa.

MOTOGUIDE

Subtitusi Suku Cadang Bajaj Pulsar Series, Butuh Penyesuaian

11 Tahun yang lalu - Sobat penunggang Bajaj Pulsar series, akhir-akhir ini pasti dibuat pusing dengan semakin sulitnya mendapatkan suku cadang.

MOTOMODIF

Modifikasi Bajaj Pulsar 220 DTS-I 2012 Jakarta, Kolaborasi GSX 600 dan RSV4

11 Tahun yang lalu - Dua motor jadi satu! Seperti inilah jadinya jika tampilan Suzuki GSX 600 dengan Aprillia RSV4 dijadikan satu. Serba lancip. Lewat konsep ini, Bajaj Pulsar 220 DTS-Imilik Sutikno berubah wujud. Tapi, semua sesuai dengan keinginan sang owner yang tingg

MOTOGUIDE

Test Ride Kawasaki Bajaj Pulsar 200NS, Putaran Atasnya Galak!

11 Tahun yang lalu - Asyiik.. Akhirnya kebagian juga mencoba Kawasaki Bajaj Pulsar 200NS..!!! Mumpung belum banyak yang punya dan belum didistribusikan daftar indennya ke konsumen, yang penasaran silahkan baca terus!

ATPM

Panel Setang Kawasaki Bajaj Pulsar 200NS, Berpendar Dalam Gelap

11 Tahun yang lalu - Yuk, satu persatu melihat detail fitur yang ada pada Kawasaki Bajaj Pulsar 200NS. Mulai dari panel di setang ya! Panel motor sport yang didatangkan langsung secara utuh dari India ini terbilang lengkap.

ATPM

Kawasaki Bajaj Pulsar 200NS Resmi Dijual, Harga Rp 23 Juta!

11 Tahun yang lalu - Hari ini (7/6), PT Kawasaki Motor Indonesia (KMI) secara resmi meluncurkan motor sport kolaborasi Kawasaki dan Bajaj, Kawasaki Bajaj Pulsar 200NS.

MOTOMODIF

Bajaj Pulsar 220 DTS-i, Pacuan Turing Iron Man

11 Tahun yang lalu - Venta Pungki R. adalah penyuka film-film animasi tentang manusia super. Salah satunya film Iron Man. Menurut Venta, tunggangannya yang Bajaj Pulsar 220 DTS-i lansiran 2012 ini, dimodif ala street sport karena diilhami film superhero itu.

ATPM

Ini Kah Tampang Bajaj Pulsar 375 Fairing?

11 Tahun yang lalu - Foto spy shoot Bajaj Pulsar 375 beredar sudah! Foto-foto yang bersumber dari autocarindia ini menampilkan desainnya secara utuh, semua bagian desainnya yang nampak futuristik bisa dilihat.

MOTOMODIF

Bajaj Pulsar 220 DTS-I, Jadi GSX600 Karena Headlamp

11 Tahun yang lalu - Satu alasan mengapa Nata memilih Bajaj Pulsar 220 DTS-I untuk dimodifikasi. Yaitu, karena modif untuk pacuan sport berbasis Kawasaki Ninja 250 atau Honda CBR 250R sudah cukup banyak berseliweran.

BURTOR

Filter Udara Protec, Cocok Untuk Bajaj Pulsar

11 Tahun yang lalu - Pengguna Bajaj Pulsar yang ingin suplai udara motornya lebih plong boleh melirik produk yang satu ini. Yaitu filter udara merek Protec yang diklaim mampu menghasilkan nafas mesin yang lebih baik.

MOTOMODIF

Bajaj Pulsar 180, Maksimal Bergaya Moge

11 Tahun yang lalu - Keberadaan motor dari negeri India di Indonesia memang mendapatkan sambutan cukup baik. Dengan model sport tulen, asyik juga dimodifikasi. Itu pula yang dilakukan Wardoyo dari Gandul 2Wheels Custom (G2C).

MOTOMODIF

Bajaj Pulsar 220 DTS-i, Gabungan Tiga Konsep

11 Tahun yang lalu - Jawa Tengah bagian Barat memang beken dengan modifikasi gaya street fighter (SF) atau lebih gaul di sebut West Jateng Style (WJS). Berbagai macam konsep SF telah muncul dari sini.

MOTOMODIF

Bajaj Pulsar 180 DTS-i, Clean and Ol Skool

11 Tahun yang lalu - Virus daily rider jadul, memang enggak bisa dibendung. Awalnya diikuti motor-motor yang masuk kategori lawas juga, dikomandoi brothers dari KZ 200 Kawasaki.

MOTOMODIF

Bajaj Pulsar 220 DTS-i, Tidak Mau Apa Adanya

12 Tahun yang lalu - Noventa Pungki R. yang juga anggota klub Pulsarian PRA Jogjakarta adalah tipe biker sejati yang suka turing. Baik itu sendiri ataupun bersama klub.

MOTOGUIDE

Spesialis Bajaj Pulsar, Ngetop di Kalangan Anak Klub

12 Tahun yang lalu - Di Bandung, Masto bisa dikatakan paling ngelotok urusan mesin Bajaj Pulsar. Maklum, pria berngaran asli Randi Turangan ini boleh dibilang suhu dari seluruh mekanik spesialis menangani mesin Bajaj Pulsar di kota Priangan ini.

MOTOMODIF

Bajaj Pulsar 180 DTS-i, Sangar Tapi Nyaman!

12 Tahun yang lalu - Biasanya bikers yang ingin tampil beda memodif motornya secara ekstrem. Tapi, hal itu tidak berlaku pada seorang yang bernama I Putu Eka Dharma Prasetya. Doi, sosok bikers penyuka turing.

MOTOMODIF

Bajaj Pulsar 200 DTS-i, Ambisi Pengusaha Serabi

12 Tahun yang lalu - Semenjak SMP, Noverio Rahmawan ÔÇÿkepincutÔÇÖ ingin punya motor sport. Tapi, keinginannya itu terhalang oleh orang tua yang tidak memberikan izin. ÔÇ£Gara-garanya, pernah kecelakaan pakai motor saat nganterin temen.

TERPOPULER

Tag Popular