11 Tahun yang lalu - Sebelumnya telah dibahas lebih jelas perbedaan rangka New Honda Scoopy FI dengan pendahulunya yang masih mengusung karburator, ternyata banyak yang berbeda. Tidak hanya desain rangka, dari sisi mesin dan penggerak CVT juga berbeda.
11 Tahun yang lalu - Secara garis besar, teknologi injeksi Honda Verza 150 sama seperti yang digunakan Supra X 125 atau matik seperti Spacy, BeAT atau Vario Techno 125. Honda menggolongkan teknologi injeksinya ini dengan sebutan "step 4".
11 Tahun yang lalu - Kalau rangka jauh berbeda, sedang mesin Honda Verza 150 masih banyak miripnya dari New MegaPro. "Basisnya memang sama, tapi ada beberapa perubahan," ungkap Sarwono Edhi, Technical Training Development PT Astra Honda Motor (AHM).
11 Tahun yang lalu - Honda Verza 150 sudah resmi diluncurkan, banyak yang beranggapan kalau motor ini adalah spec down dari Honda New MegaPro. Bisa dibilang begitu, tapi juga tidak sepenuhnya benar.
11 Tahun yang lalu - Di tahun ular air, semua pengamat dan pelaku ekonomi Tanah Air optimis akan lebih baik dari 2012. Yah.., semoga saja! Apalagi awal 2013 dibuktikan dengan kehadiran beberapa motor baru yang siap meramaikan jalanan Indonesia.
12 Tahun yang lalu - Bentuknya sih nggak seberapa besar. Tapi dari apa yang dihasilkan komponen ini, nyawa pengendara motor dapat terselamatkan. Dia adalah bohlam yang memiliki pancaran sinar sangat terang.
12 Tahun yang lalu - Setelah sebelumnya membahas teknologi Suzuki Discharge Pump Fuel Injection (DCP-FI) yang ada pada Suzuki Shogun 125 FI. Kini saatnya mengintip teknologi injeksi pada Suzuki Nex FI.
12 Tahun yang lalu - Kawasaki New Ninja 250 hadir dengan versi ABS (Anti-Lock Braking System). ÔÇ£Pengembangan ini dilakukan dari beragam motor besar Kawasaki. Seperti Kawasaki ZX 1400F.
12 Tahun yang lalu - Kawasaki Ninja 250 sudah diluncurkan, perubahan desainnya sudah membuat kita terpana. Itu belum cukup bro, ternyata Kawasaki juga menyempurnakan mesin dan rangkanya! Biar rasa haus penasarannya terhapuskan, mari kita kupas satu persatu.
12 Tahun yang lalu - Pabrikan Yamaha kayaknya tidak tinggal diam melihat kompetiornya melansir motor-motor berbasis teknologi injeksi. Dikelas bebek pabrik berlogo garputala itu menghadirkan Jupiter Z1.
12 Tahun yang lalu - Honda PCX 150 sudah resmi dipasarkan di Indonesia. Secara garis besar, desain bodinya memang tak ada yang berubah. Tapi soal mesin, benar-benar baru! Teknologinya terbarunya mengusung konsep eSP (enhanced Smart Power) Engine.
12 Tahun yang lalu - Edisi kali ini bisa jadi menjadi incaran para peminat Yamaha Mio Injeksi. Pasalnya di edisi yang hadir mulai hari ini di pasaran, kami mengulas dan membedah line terbaru dari Yamaha ini.