12 Tahun yang lalu - Setelah Honda dan Yamaha, Suzuki dan Kawasaki juga menawarkan variasi pabrikan. Bedanya keduanya pabrikan ini punya ciri masing-masing. Kalau Suzuki didominasi komponen untuk matik, sedang Kawasaki pilih bermain dengan performa.
12 Tahun yang lalu - Variasi asli pabrikan Yamaha tergolong komplet. Mereka menyediakan untuk katagori bebek, skubek juga sport. Bahkan item variasi berlabel YMAX Accesories khusus untuk Yamaha V-ixion tergolong best seller alias paling laku.
12 Tahun yang lalu - Peluang konsumen untuk terus mempercantik tampilan motor ditangkap pabrikan motor. Produsen motor tidak alergi terhadap komponen pemanis motor. Berbeda jauh pada beberapa tahun lalu.
12 Tahun yang lalu - Sobat yang ingin motornya lebih fashionable lewat lengan ayun aftermarket, silakan lirik pilihan berikut ini. Yang pasti, bisa aplikasi pelek dan ban lebar. Juga, bisa langsung pasang alias bolt-on!
12 Tahun yang lalu - Biasanya rumah modifikasi Aim Motor Sport (AMS) selalu menyodorkan ubahan Yamaha V-ixion. Bengkel ini dikenal piawai mengerjakan bodi set bolt on buat Yamaha V-ixion jadi Yamaha R125 yang berfairing itu. Ubahannya termasuk total.
12 Tahun yang lalu - Coba perhatikan ketiga Kawasaki Ninja 250R yang difoto utama. Meskipun punya kelir yang berbeda-beda, tapi motif dan design bodinya ada kesamaan. Hal itu bisa terjadi karena memang saat ini, virus penggunaan bodi seperti ini tengah mewabah.