9 Tahun yang lalu - Tim Suzuki Ecstar untuk pertama kalinya menguji coba girboks seamless dalam sesi tes privat di Sepang, Selasa (24/11).
9 Tahun yang lalu - Rider tim Suzuki Aleix Espargaro mengkonfirmasi Suzuki akan gunakan girboks seamless musim depan di sela-sela jelang MotoGP Australia.
9 Tahun yang lalu - Setelah mendapatkan hasil buruk di seri Sachsenring, Jerman. Suzuki dikabarkan akan segera menyiapkan girboks seamless dalam sesi tes di Misano akhir pekan nanti.
10 Tahun yang lalu - Tes MotoGP pra musim II, Sepang, yang dimulai kemarin (23/2), mulai bikin Valentino Rossi rada senang. Pasalnya, di Sepang kali ini Valentino Rossi tes girboks seamless baru.
10 Tahun yang lalu - Menyambut akhir balapan MotoGP tahun Valentino Rossi optimis Yamaha YZR-M1 akan bisa mengalahkan Honda RC213V musim depan. Tahun ini dianggap Rossi YZR-M1 kurang kompetitif karena masalahnya ada di seamless girboks.
10 Tahun yang lalu - TDR, brand komponen balap lokal Indonesia diam-diam sudah menyiapkan komponen pendukung Yamaha New Jupiter Z1. Salah satunya racing part untuk Jupiter Z1 girboks set.
12 Tahun yang lalu - Skubek identik CVT (Continuously Variable Transmission). Tapi, meski pemindah daya pakai pully dan belt, tunggangan juga masih butuh pelumas di girboks selain di bak mesin.
12 Tahun yang lalu - Oli atau pelumas di motor matic, tidak hanya untuk mesin. Tapi, pelumas juga dibutuhkan buat girboks. Oli girboks dimasukkan terpisah dan lubangnya di belakang CVT.
13 Tahun yang lalu - Tak sengaja ketemu pemilik Yamaha Mio. Mengeluh lantaran jarum spidometernya jadi ngaco. Dialami setelah ganti girboks spidometer yang posisinya di as roda itu. Gerak naik-turun jarum enggak stabil, bahkan cenderung lambat meskipun digas abis.