Tag: injeksi

MOTOGUIDE

Cara Kerja Sensor Injeksi Baca Perubahan Mesin

10 Tahun yang lalu - Prinsip kerja sistem injeksi adalah mengontrol aliran bahan bakar. Mulai dari tangki, sampai masuk ke ruang bakar dalam bentuk kabut dengan volume yang sesuai permintaan mesin, secara elektronik. Otak pengontrolnya adalah Engine Control Modul (ECM) a

MOTOGUIDE

Servis Injektor di Motor Injeksi, Perlukah Dibersihkan Secara Rutin?

10 Tahun yang lalu - Motor injeksi diklaim paling mudah perawatannya dibanding motor karburator. Bisa dibilang free maintenance. Hanya perlu perawatan rutin seperti ganti oli, bersihin atau ganti filter udara bila kotor dan sebagainya.

BURTOR

Intake Manifold Injeksi, Khusus Buat Balap Nih!

11 Tahun yang lalu - Mulai banyak yang balap menggunakan motor injeksi. Dipastikan butuh intake manifold khusus yang dilengkapi lubang injektor.

MOTOGUIDE

Pasang Saringan Bensin Motor Injeksi Halau Kotoran Masuk ke Fuel Pump dan Mesin

11 Tahun yang lalu - Namanya motor penggaruk tanah yang kerap dibawa keluar-masuk hutan, kadang sulit menemukan pom bensin atau bahan bakar. “Malah kalau kepepet tak ada Pertamax, Premium eceran juga disikat,” ujar Roy, pehobi adventure dari Bintaro, Tangerang Selatan.

MOTOGUIDE

Cek Busi di Motor Injeksi, Pastikan Lubang Busi Ditutup Pakai Busi Lain

11 Tahun yang lalu - Ada kalanya pekerjaan perawatan sepeda motor tidak selamanya kita serahkan ke bengkel. Ada beberapa pekerjaan perawatan yang bisa kita lakukan sendiri.

MOTOGUIDE

Perbedaan Sensor Oksigen di Motor Injeksi, Narrow Band VS Wide Band

11 Tahun yang lalu - Pada motor balap, air fuel ratio atau AFR kerap jadi acuan mekanik buat lakukan setting akhir performa mesin.

MOTOGUIDE

Perlakuan Motor Injeksi Ketika Lama Ditinggal, Butuh Perlakuan Khusus?

11 Tahun yang lalu - Sudah sebulan ini Yosi Setyo Nugroho disuruh olahraga kaki oleh Honda Vario 125 yang ditebusnya April 2013 lalu. Maksudnya, warga Graha Raya, Tangerang Selatan, Banten ini waktu hendak menghidupkan mesin kudu engkol kick starter.

MOTORACE

Honda Satu Hati Mengedukasi Injeksi di HRC Tour Kota Tegal

11 Tahun yang lalu - Tak hanya pembalap dan penonton saja yang menikmati gelaran mewah ala Pabrikan Sayap Tunggal alias Honda. Siswa SMK Dinamika, Tegal, Jawa Tengah juga turut merasakannya (02/11).

MOTOGUIDE

Setel Mode Altitude Sistem Injeksi di Motor Honda, Bisa Pilih Mode

11 Tahun yang lalu - Ada yang mengeluhkan motor injeksi dirasa kurang bertenaga saat dipakai di dataran tinggi. Bahkan, top-speed hanya berkisar di kecepatan 60 km/jam. Nah lho!

MOTOLIFE

Bursa Part Pendongkrak Injeksi

11 Tahun yang lalu - Ada anggapan motor injeksi susah dimodifikasi performanya. Sebab, bagian engine dan part ringkih kalau diutak-atik. Cepet buang jauh-jauh pikiran itu. Karena, sekarang sudah banyak part pendongkrak performa engine, yang diatur oleh ECU ini beredar di

ATPM

Di Palembang, 40 Persen Penjualan Honda Disumbang BeAT Injeksi!

11 Tahun yang lalu - Tahun ini Kota Palembang menjadi saksi gelaran kontes mekanik dan service advisor dari seluruh Indonesia. Acara ini juga menunjukkan bahwa HSO Palembang juga siap melayani semua konsumen Honda di segala penjuru kota Palembang.

ATPM

Lewat Kontes, Honda Pastikan Mekaniknya Mahir Rawat Teknologi Injeksi

11 Tahun yang lalu - Kontes keterampilan teknik nasional antar mekanik dan service advisor dari seluruh jaringan layanan purna jual sepeda motor Honda se-Indonesia yang diadakan PT Astra Honda Motor (AHM) kali ini juga memiliki misi khusus.

MOTOGUIDE

Pengapian Motor Injeksi, Waspada Arus Liar Yang Bikin ECU Jebol

11 Tahun yang lalu - Sebelum ke inti masalah, kita coba flashback di saat motor masih menggunakan karburator. Untuk memperbesar api yang dihasilkan demi meningkatkan power, salah satu caranya adalah mengganti part dengan yang punya resistan 0 ohm atau tanpa hambatan.

BURTOR

Pelek Marchesini Untuk Ninja 250 Injeksi, Ringan Banget

11 Tahun yang lalu - Pelek standar Kawasaki Ninja 250fi memang sudah keren, tapi buat yang ingin tampilannya lebih keren lagi, bisa dipilih pelek Marchesini berwarna emas yang terbuat dari aluminium ini nih.

BURTOR

Hugger Kawasaki Ninja 250 Injeksi, Mini Yang Bikin Maxi

11 Tahun yang lalu - Agar tampilan Kawasaki New Ninja 250 sobat makin ciamik dilihat, kenapa juga enggak aplikasi part ini. Yaitu, hugger atau sepatbor belakang yang nemplok di swing arm.

ATPM

Tahun Depan Honda Hanya Akan Luncurkan Motor Injeksi

11 Tahun yang lalu - Sesuai komitmennya untuk memasarkan sepeda motor ramah lingkungan, mulai tahun depan, Honda melalui PT Astra Honda Motor (AHM) mengaku hanya akan memproduksi sepeda motor berteknologi injeksi.

ATPM

Astra Honda Gelar Safari Honda Injeksi di 139 Kota

11 Tahun yang lalu - Menyambut bulan suci Ramadhan, PT Astra Honda Motor (AHM) menggelar roadshow ke 139 kota. Program bertajuk Safari Honda Injeksi No 1

ATPM

Suzuki Akui Pengembangan Satria FU150 Injeksi Belum Selesai

11 Tahun yang lalu - Meski mengusung kata "New" di depan nama Satria FU150, namun tidak banyak yang berubah pada mesinnya. Bahkan pengabutan bahan bakarnya masih menggunakan tipe karburator.

TERPOPULER

Tag Popular