Tag: jari

MOTOMODIF

Modifikasi Vespa Super 1977 Depok, Ini Baru Vespa yang Pakai Pelek Jari-jari

10 Tahun yang lalu - Modifikasi Vespa milik Roy Tus Akbar ini memang enggak extreme dan terbilang kalem. Mengandalkan ubahan kaki-kaki, namun tetap cantik untuk dilihat.

MOTOGUIDE

Jari-Jari Unik Bergrafis Wheelies, Bisa Pasang Gambar, Ganti dan Juga Pasang Pamer Foto

10 Tahun yang lalu - Jari-jari warna-warni belum dianggap oke, coba pasang yang satu ini. Julukannya Wheelies, atau sebut saja Grafis LED. Bentuknya ini kaya layar bergambar ditempatkan pada jari-jari motor.

MOTOGUIDE

Pasang Ban Tubeless di Pelek Jari-Jari, Modal Rp 20 Ribu Doang!

11 Tahun yang lalu - Pesona pelek jari-jari masih disukai sebagian biker yang doyan tampilan kinclong. Tapi masalahnya, ban jenis ini masih harus pakai ban dalam yang kalau tiba-tiba tertusuk paku akan langsung bocor!

BURTOR

Tromol Honda PCX, Untuk Ubah ke Pelek Jari-Jari

11 Tahun yang lalu - Modifikasi pada bagian roda Honda PCX masih hanya terbatas menggunakan pelek palang alias pelek racing. Itu mungkin karena kalau pakai pelek tipe jari-jari, belum ada yang jual atau harus order khusus yang tentunya akan membutuhkan waktu lumayan lama

MOTOGUIDE

Aplikasi Pelek Jari-Jari di Balap, Masih Digandrungi!

12 Tahun yang lalu - Pelek jenis spoke alias jari-jari masih digemari di balapan. Ampuh menjinakkan sirkuit non permanen maupun permanen yang dihiasi dengan jalanan bumpy dan bergelombang.

BURTOR

Teromol VND Untuk Vario 125 PGM-FI, Solusi Ganti Pelek Jari-Jari

12 Tahun yang lalu - Galau terasa bila ingin modifikasi kaki-kaki Honda Vario 125 PGM-FI. Terutama penggantian pelek racing ke pelek jari-jari. Karena itu, teromol harus diganti. Tapi, enggak bisa pakai punya Vario 110, karena memang enggak sama pada bagian as roda belak

MOTOGUIDE

Cara Baca Kode Jari-Jari Pelek, Mudah Dipahami!

12 Tahun yang lalu - Saat ini ada segambreng pilihan produk variasi jari-jari yang beredar di pasaran. Hal itu dipengaruhi makin menjamurnya pelek aftermarket yang beredar. Jika dilihat dari ukurannya pun berbeda-beda. Supaya tidak salah pilih yuk kita tanya kepada ahlin

MOTOGUIDE

Pasang Pelek Jari-Jari di Kaki Yamaha Byson

12 Tahun yang lalu - Kalaupun pengguna Yamaha Byson sudah cukup pede dengan tampilan standar yang sudah gagah, tapi enggak ada salah ubah tampilan. Misalnya jika mau tampil beda atau disesuaikan dengan medan berat.

MOTOGUIDE

Pasang Pelek Jari-Jari di Yamaha V-ixion, Lebih Fleksibel

12 Tahun yang lalu - Pelek spoke alias pelek jari-jari bagi sebagian bikers dirasa punya kelebihan. Katanya lebih fleksibel, apalagi jika motor diajak riding melintasi jalanan yang kurang mulus. So, jika bisa dibetulkan dengan cara disetel ulang tanpa harus dipres.

BURTOR

M-One Super Tyre Sealant, Cairan Anti Bocor Untuk Pelek Jari-Jari

12 Tahun yang lalu - Kasus ranjau paku yang masih marak memang menjadi momok, terlebih di Jakarta. Hal ini tentu sangat merugikan para pengguna kendaraan terutama sepeda motor. Keberadaan M-One Super Tyre Sealant menjadi sebuah jawaban dari permasalahan tersebut.

BURTOR

Pilihan Pelek Anyar, Dari Palang Sampai Jari-Jari

12 Tahun yang lalu - Part berbentuk lingkaran ini merupakan bagian paling penting di motor. Terutama buat mereka yang ingin tampil fresh. Motor sudah abis-abisan dimodifikasi tapi pelek masih standar, pasti kurang begitu kelihatan wah.

BURTOR

Teromol Kawasaki KLX 150 Lubang Jari-Jari 36

12 Tahun yang lalu - Banyak yang kepingin ganti pelek Kawasaki KLX 150S. Tapi, ter-kendala lubang jari-jari di pelek umumnya tidak sama dengan lubang di teromol asli KLX 150.

MOTOGUIDE

Untung Rugi Pelek Palang dan Jari-Jari di Balap, Antara IP VS MP

12 Tahun yang lalu - Jangan kaget pada judul di atas. Itu sebatas perandaian saja kok. Sejatinya, seperti itulah kondisi pacuan balap jika mengaplikasi pelek tipe palang dari bahan aluminium dan pelek jari-jari atawa spoke.

MOTOGUIDE

Pasang Jari-Jari Pelek, Perhatikan Diameter Batang

12 Tahun yang lalu - Biasanya produsen jari-jari mempermudah pembedaan jari-jari untuk sisi luar atau dalam, melalui letak posisi pentol spoke itu sendiri di dalam kemasan. Beberapa hal kudu diperhatikan ketika ingin memasang jari-jari ke pelek.

BURTOR

Teromol Pelek Jari-Jari Yamaha V-Ixion, Dijual Paketan

12 Tahun yang lalu - Bosan pakai pelek palang atau ingin ikuti tren modifikasi, pemilik Yamaha V-ixion bisa aplikasi teromol bermerek Zox ini. Lewat teromol set yang dijual paketan berikut cakram depan dan belakang ini, bisa aplikasi pelek jari-jari.

MOTOGUIDE

Trik Pasang Ban Tubeless Di Pelek Jari-Jari

12 Tahun yang lalu - Ban tubeless haram dipakai di pelek jari-jari. Bisanya cuma di pelek palang atau model racing, karena angin di dalam ban enggak mungkin keluar dari pori-pori jari-jari.

MOTOGUIDE

Pelek Jari-Jari Di Ninja 250R, Ringan Dan Gaya

12 Tahun yang lalu - Sebagai besutan sport yang full fairing, Kawasaki Ninja 250R sudah dilengkapi pelek racing alias casting wheel. Namun namanya custom, banyak yang mengganti dengan versi jari-jari. Alasannya bosan dan demi gaya.

TERPOPULER

Tag Popular