10 Tahun yang lalu - Dulu bensol memang menjadi bahan bakar acuan semua mekanik balap. Namun karena regulasi mengharus pakai Pertamax Plus, sekarang bahan bakar beroktan tinggi itu berangsur-angsur ditinggalkan
10 Tahun yang lalu - Tapi, hasilnya sudah lumayan loh! Saat diydno, putaran mesin bisa berkitir ke 14 ribu rpm. Woww..!! Pastinya pencapaian tersebut usai ECU diganti pakai BRT Juken untuk atur ulang debit bensin, timing pengapian plus buka limiter rpm.
10 Tahun yang lalu - Di ajang road race, baru pabrikan Yamaha yang risetnya jalan dan sukses menuai hasil. Terbukti dengan berhasil menjuarai 2 kelas sekaligus (bebek 4-tak tune up 110 cc dan 125 cc) di Indoprix (IP) musim lalu lewat Z1.
10 Tahun yang lalu - Sebagai seorang mekanik, harus pintar-pintar menyesuaikan setingan untuk pembalapnya. Itu terjadi pada Surya Prawidyantara, mekanik andalan Andy Speed Halet Jaya Surabaya yang musti menyesuaikan gaya balap Icank Kenzo pembalap asal Madura.
10 Tahun yang lalu - TDR, brand komponen balap lokal Indonesia diam-diam sudah menyiapkan komponen pendukung Yamaha New Jupiter Z1. Salah satunya racing part untuk Jupiter Z1 girboks set.
10 Tahun yang lalu - Di motor balap, stabilizer setang sangat dibutuhkan buat jaga kestabilan motor saat manuver tajam.
10 Tahun yang lalu - Mekanik harus pintar mengatur power mesin pacuan. Tinggal pilih, tenaga atas atau bawah yang diprioritaskan. Sesuai karakter trek
10 Tahun yang lalu - Sketser ini mengaku terinspirasi motor Jupiter MX, Nouvo dan Vespa. Pokoknya campur aduk. Yang jelas ini desain futuristik simpel dan cocok buat rider masa depan. Kapasitas paling pas 150 cc, murni berdesain underbone alias bebek, 5 percepatan.
10 Tahun yang lalu - Dari zaman road race underbone 2-tak dulu, kinerja sistem kopling selalu jadi perhatian mekanik
10 Tahun yang lalu - Negara Thiland dan Malayasia, tahun ini lagi gandung oprek Yamaha Spark 135. Kalau di Indonesia, Yamaha Jupiter MX 135LC. Di tanah air, part untuk Jupiter MX terbilang langka. Tapi, ini enggak usah galau, pasalnya ada speedshop yang datatangkan part
10 Tahun yang lalu - Negara Thiland dan Malayasia, tahun ini lagi gandung oprek Yamaha Spark 135. Kalau di Indonesia, Yamaha Jupiter MX 135LC. Di tanah air, part untuk Jupiter MX terbilang langka. Tapi, ini enggak usah galau, pasalnya ada speedshop yang datatangkan part
10 Tahun yang lalu - Buat yang bingung cari kem Yamaha Mio J buat upgrade pacuan, bisa lirik kem Yamaha Jupiter Z1. “Walaupun hasilnya tidak terlalu signifikan. Tapi, peningkatan akselerasinya lumayan berasa. Terutama di putaran tengah ke atas,” yakin Ari, Kepala Mekanik
10 Tahun yang lalu - Sejak start, Agus Setiawan ambil langkah 1.000 waktu MotoPrix Region 2, Seri I, di Sentul Karting, kelas MP2, Minggu yang lalu. Baru dua lap dia sudah melesat sendirian. Hampir 200 meter rider tim Yamaha Yamalube RPM NHK FDR AHRS SSS Creampie MRT (YY
10 Tahun yang lalu - Standarnya diameter piston Yamaha Jupiter MX 135LC, hanya 54 mm. Katanya ketika dipasang seher 73 mm, engine MX ini masih punya jalur cairan pending radiator. Malah, Techno Tunner (TT) mengandalkan pacuan ini buat drag bike dan kerap jadi nomer satu
10 Tahun yang lalu - Sobat yang ingin Yamaha Jupiter Z1-nya aplikasi kopling manual, tinggal tebus bak kopling SYS. “Part ini sudah didesain dan diproduksi dengan standar Original Equipment Market (OEM) alias original,” papar Robert Cong, Managing Director PT Global Moto
10 Tahun yang lalu - Pertarungan di kelas Bebek Modif Junior terlihat begitu seru. Itu, nampak pada gelaran Kejurnas seri 1 region 2 kemarin di Cilacap, Jawa Tengah. Kriss PP, pembalap yang bernaung di tim Andree Connection D1 RD YMR, Ternate, jadi perhatian.
10 Tahun yang lalu - Seperti dilakukan Haris Sakti Prabowo, terhadap kuda besi pacuan dari Riefsa Firdaus. Yamaha Jupiter-Z lansiran 2006 ini. Karakter engine dibuat dengan spek MP4 yang pas dan sesuai tipikal pembawaan dari rider pemula 13 tahun asal kota Banjar, Jawa B
10 Tahun yang lalu - Yamaha Jupiter Z tunggangan Adi S Tuyul yang bermain di kelas Bebek 130 cc ini, tahun lalu dipakai di kejuaraan road race kelas MP1 Kejurda Jatim. Menariknya, spek yang dipakai sekarang buat main di drag bike juga masih mempertahankan apa yang sudah