10 Tahun yang lalu - Soal harga bisa dibilang tiga kali lipat dari skubek yang beredar di Indonesia. “Honda Zoomer-X ini kita lego Rp 38 juta On The Road Jakarta,” terang Hendrik, bos Pro Bike.
11 Tahun yang lalu - Pemilik Vespa modern macam tipe LX, S, LXV, dari dealer disarankan ganti oli setelah motor dipakai menempuh jarak 6.000 km. Tetapi, melihat kondisi jalan yang macet, banyak pemilik motor yang mempercepat penggantian oli mesinnya.
11 Tahun yang lalu - Beberapa komponen parts peningkat performa sepeda motor tinggal pilih sesuai selera. Bukan hanya untuk motor matik saja yang mulai ramai di aplikasi. Untuk motor bebek seperti Yamaha Jupiter MX juga ada.
11 Tahun yang lalu - Seting bodi berulang kali dilakukan di Yamaha V-ixion ini. Hendro dari Pap & Mam Modified rela berbuat itu demi kejar kesempurnaan modifikasi.
11 Tahun yang lalu - Susah menandingi MV Agusta ini. Prestasi di dunia kecepatan tentunya bikin keder lawan. Coba, 17 kali juara dunia kelas 500 cc antara 1958 sampai 1974. Motor ini memang istimewa, kapasitas mesin tepat 498 cc, berat 140 kg dan ngacir sampai 249 km/jam
11 Tahun yang lalu - Setelah sukses meluncurkan YSS Hybrid, suspensi yang menggunakan kombinasi oli dan gas tahun lalu, kini Mitra 2000 sebagai pemegang merek YSS meluncurkan produk generasi terbaru.
11 Tahun yang lalu - Bro Aaron dan Jaue Maxx, builder GWS Custom punya romantika sendiri. Jarahan modifikasinya berkonsep daily riding, ergonomi enak diajak turing juga mantap buat hang out.
12 Tahun yang lalu - Yamaha India meluncurkan motor sport murah. Motor yang dilansir itu berharga 28.000 Rupee atau sekitar Rp 4,6 juta. Kejadian ini mengingatkan fenomena bisnis motor lebih satu dasawarsa lalu.
12 Tahun yang lalu - Maaf..., bukan maksudnya bersihin kolong jembatan dari grafiti yang enggak jelas. Tapi, ini kali Em-Plus mau ngajak sobat buat bersihin kolong pacuan yang jarang tersentuh ketika dicuci.
12 Tahun yang lalu - Andy Djorgie, tunner tim Andini RSpeed PT Arin Jaya, baru pertama ke sirkuit Sentul Kecil. Dua Minggu lalu di gelaran KYT-Top1 Indotire BRT The Master of Matic Race.
12 Tahun yang lalu - Supersprox adalah gir asal Republik Ceko yang didesain unik. Bahan baja untuk ujung mata gir dan bagian dalam menggunakan aluminium billet yang lebih kuat dari almu biasa.
12 Tahun yang lalu - Penjualan Yamaha Byson meningkat dua kali lipat. Hal ini sesuai janji PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) yang akan menggandakan produksi motor sport 150 cc ini dari 5.000 unit perbulan jadi 10.000 unit perbulan.
12 Tahun yang lalu - Di skubek Suzuki, nex adalah matik pertama yang usung rantai keteng di sebelah kiri. Padahal tipe sebelumnya, part ada di kanan. Sehingga efek dari perubahan konstruksi tadi bukan cuma meringankan bobot mesin, tapi juga ubah komponen lain.