10 Tahun yang lalu - Ketahanan mesin pacuan sangat dibutuhkan di ajang balap. Untuk itu, dibutuhkan komponen dengan material yang kuat alias spesial.
10 Tahun yang lalu - Berhenti dari balap, tapi kembali lagi ke dunia balapan, meski bukan jadi rider. Inilah yang akan dilakoni Hokky Krisdianto. Mantan pembalap asal Muntilan ini akan punya tugas baru dari PT Tarakusuma Indah (TI), produsen helm KYT. TI menunjuk Hokky u
10 Tahun yang lalu - Angka miliaran disuplai pabrikan motor untuk mensupport tim balapan aspal. Bagaimana dengan motocross? Sampai tahun ini produsen roda dua Indonesia masih abu-abu.
10 Tahun yang lalu - Knalpot satu ini cukup dikenal di kalangan pemakai motor harian. Ada 2 tipe, Tribold dan New SS. “Hampir semua knalpot semuanya sudah dilengkapi peredam suara, dan kalaupun mau bisa dicopot,” bilang Rionapon, Marketing Division Nobi.
10 Tahun yang lalu - “Knalpot ini dari riset sendiri, meski racing, tapi suara lebih lembut dan meningkatkan performa,” bilang Misto, owner JMS.
10 Tahun yang lalu - Part atau komponen asal Malaysia, Faito dipastikan juga akan memberikan program diskon Faito bertingkat. Mulai dari 10% sampai dengan 30%.
11 Tahun yang lalu - Produsen mobil sport asal Inggris, Lotus dikabarkan sedang menjalankan proyek pembuatan sepeda motor yang dirancang mantan desainer Volkswagen, Daniel Simon.
11 Tahun yang lalu - Mulai 1964 dan masih eksis sampai sekarang. Bebuka karir produksi motor, Casal memakai mesin bermerek Zendapp. Mesin ini bukan salah ketik lho, memang mesinnya sangat mirip dengan produsen mesin beken Zundapp.
11 Tahun yang lalu - Mereka ini beken sebagai produsen scrambler berwujud trial dan motocross bermesin BSA. Dibangun oleh psycocyle Alan Clews. Buatan CCM sudah banyak dinikmati crosser bekan, sebut saja Nick Jeffries, John Bank juga Norman Barrow.
11 Tahun yang lalu - Lebih beken sebagai produsen snow mobile alias kendaraan salju. Di dunia motor, Can Am tak bisa dipandang remeh.
12 Tahun yang lalu - Penyuka trial dan motocross pastinya hafal dengan pabrikan satu ini. Yap, mereka memang spesialisasi memproduksi motor berbasis jalanan off-road.
12 Tahun yang lalu - Sebentar lagi, penjualan sepeda motor dalam bentuk Completely Build Up (CBU) atau impor secara utuh tidak bisa lagi dilakukan oleh produsen atau Agen Pemegang Merek (APM). Peraturan baru ini buntut dicabutnya Peraturan Menteri Perdagangan (Permendag)