10 Tahun yang lalu - Dari zaman road race underbone 2-tak dulu, kinerja sistem kopling selalu jadi perhatian mekanik
10 Tahun yang lalu - Tampil ala motor balap yang gas pol di kompetisi balap dunia atau MotoGP, memang masih jadi magnet. Maksudnya magnet arahan modifikasi. Buktinya, monggo lihat Yamaha V-ixion lansiran 2009 milik Adi Boy, yang berbaju rapat lewat fairing pada seluruh b
10 Tahun yang lalu - Bayangkan, bukan hanya menghadirkan Lorenzo saja. Namun sang juara dunia MotoGP 2010 dan 2012 itu juga bakal turun langsung menggunakan motor Yamaha R6 lho!
10 Tahun yang lalu - Pasca peluncuran 4 motor CBU (Completely Built-Up) Yamaha edisi 2014 pada Jumat (22/11) di Jakarta, pekan ini bakal dikebut Jorge Lorenzo.
10 Tahun yang lalu - Banyaknya angka kecelakaan pengguna motor-motor berkapasitas besar alias motor gede (moge) dengan kapasitas di atas 250 cc, tidak mengurungkan niat PT. Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) jadi ciut.
11 Tahun yang lalu - Stylish dan sporty-nya pacuan MotoGP, memang bikin banyak bikers tertarik. Makanya, sederet motor naked bikes terbius buat dibikin tema balap motor paling tinggi di dunia ini.
11 Tahun yang lalu - Konsep awalnya mengambil model bodi Yamaha R1. "Tapi, nggak semuanya R1. Bahkan akhirnya malah acak. Salah satunya di bodi belakang yang akhirnya dibuat model Yamaha R6," terang Ari Setiawan, juragan Baru Motor Sport (BMS)
11 Tahun yang lalu - Yamaha V-ixion memang memiliki tampilan yang sudah sporty dari pabrikannya. Baik itu V-ixion versi lama maupun versi yang baru. Meskipun begitu, masih banyak sebagian orang yang belum puas dengan tampang standar sport 150 cc itu.
11 Tahun yang lalu - Dari kapasitas mesin dan desainnya banyak yang beranggapan Yamaha V-ixion sebagai sport yang nanggung. Apalagi setelah meluncur Kawasaki Ninja 250 dan Honda CBR 250, cahayanya makin redup.
11 Tahun yang lalu - Tampilan motor Yamaha R6 yang sudah berkesan gagah, ternyata tak cukup bagi Felice, pemilik R6 berwarna putih keluaran tahun 2011. Dengan konsep racing look, ia pun kemudian mempercayakan R6 kesayangannya dimodifikasi di bengkel Baru Motor Sport (BMS
12 Tahun yang lalu - Pada "Workshop Injeksi & Test Ride All New Yamaha Jupiter Z1" hari Kamis lalu (2/7), selain dijelaskan teori tentang injeksi dan praktek perawatannya, PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) juga memperkenalkan teknologi injeksi pada Jupiter Z
12 Tahun yang lalu - Sutoyo punya selera tinggi. Yamaha V-ixion berbasic sport turing pengin dicustom jadi Yamaha YZF-R6. Padahal motor ini pasnya dibikin mirip jadi Yamaha R15 yang full fairing. Sebab basic R15 asal India itu sama dengan V-ixion, mengusung mesin 150 cc.
12 Tahun yang lalu - Moge supersport Yamaha R6 dipasarkan di banyak negara, termasuk di Amerika Serikat. Istimewanya, di negeri Paman Sam ini Yamaha R6 tampil lebih sporty dengan banyak pilihan warna yang berbeda dengan versi Jepang atau Eropa.