10 Tahun yang lalu - Judul di atas hanya berandai-andai. Kalau saja, Valentino Rossi menggunakan Honda RC213V musim ini bisa jadi ceritanya berbeda. Meski umurnya sudah 35 tahun, belum tentu Marc Marquez bisa dengan gampang menang di tiap seri.
10 Tahun yang lalu - Tahun ini Honda RC213V tetap berada di puncaknya. Rangkingnya di atas Yamaha YZR-M1 dan Ducati GP. Peringkat ini berdasarkan kelebihan dan kekurangan yang dimiliki tiga pacuan prototipe itu.
10 Tahun yang lalu - Kerja keras Honda Racing Corporation (HRC) meracik teknologi transmisi di Honda RC213V, dinilai paling sukses. Selain membuat motor mereka unggul di akselerasi, juga menjadi tren tersendiri hingga sekarang.
10 Tahun yang lalu - Sejak ikutan sebagai sponsor di ajang balap MotoGP selama 2 musim yaitu 2011 dan 2012, PT. Astra Honda Motor (AHM) rupanya memilih absen di 2013 dan fokus membawa pembalap Indonesia untuk tarung di luar negeri.
10 Tahun yang lalu - Pastinya pertarungan musim depan di MotoGP tetap menominasikan dua motor. Dua kuda besi ini antara Yamaha YZR-M1 dan Honda RC213V. Setelah dari tes resmi di Valencia akhir November, tertangkap beberapa perubahan kedua motor prototipe ini.
10 Tahun yang lalu - Yamaha YZR-M1 memang menjadi motor yang selalu ditakuti oleh Honda RC213V ketika melakukan manuver di tikungan-tikungan panjang. Tapi beberapa musim terakhir, Honda mulai tampil lebih baik di sisi stabilitas pengereman.