11 Tahun yang lalu - Dari banyak fitur baru yang diadopsi New Honda Scoopy FI, salah satu yang menyita perhatian adalah lampu utama menggunakan projector headlight. Ini merupakan terobosan pertama untuk segmen matik retro di Indonesia.
11 Tahun yang lalu - Hadir sejak tahun 2010, Honda Scoopy akhirnya disegarkan. Berbagai ubahan diaplikasikan, totalnya ada 4 fitur dan teknologi baru yang diunggulkan Honda.
11 Tahun yang lalu - Dengan teknologi terbarunya, injeksi bahan bakar PGM-FI, Honda Scoopy FI diklaim memiliki konsumsi bahan bakar jauh lebih hemat bila dibandingkan dengan versi karburatornya.
11 Tahun yang lalu - Hari ini (6/2) PT Astra Honda Motor (AHM) secara resmi meluncurkan major change dari Honda Scoopy. Sesuai komitmen Honda, matik bergaya retro ini kembali dijejali dengan teknologi fuel injection.
11 Tahun yang lalu - Baru minggu lalu, Honda Scoopy tertangkap kamera sedang melakukan pembuatan iklan, kali ini giliran info launching-nya kami terima. Kabarnya matik retro ini akan resmi dipasarkan pada tanggal 6 Februari 2013 mendatang.
11 Tahun yang lalu - Ups, wujud Honda Scoopy injeksi sudah tampak. Kali ini dijepret dari lokasi pembuatan iklannya di Jakarta. Dan benar seperti bocoran dari narasumber yang sebelumna mengatakan kalau perubahannya tidak jauh berbeda dari Scoopy versi Thailand.
11 Tahun yang lalu - Masih ingat ketika beberapa waktu lalu, Yusuke Hori, President Director PT Astra Honda Motor (AHM) mengaku masih punya 16 motor baru untuk dipasarkan di Indonesia pada 2013 ini. Salah satunya akan segera meluncur bulan depan.
11 Tahun yang lalu - Bui Sang yang pemilik Honda Scoopy lansiran 2011 ini sepertinya juga seorang pecinta alam. Itu tercermin lewat besutan miliknya ketika mengikuti Skubek Contezt garapan tabloid kesayangan sobat ini. Konsep Go Green diusungnya!
12 Tahun yang lalu - Sabar...!! Penggemar alias fans Casey Stoner dari tim Repsol Honda di MotoGP itu jangan sewot dulu. Baca dulu penjelasannya. Yang dimaksud Stoner dari stiker ini wujud Honda Scoopy milik Raka yang tampilannya dibuat macam helm milik suami Adriana itu
12 Tahun yang lalu - Ibarat artis, Honda Scoopy milik Marcell Lawrence ini layaknya seorang talent yang meniti karir dari mulai jadi artis lokal film indie garapan mahasiswa, sampai jadi talent film yang digarap oleh production house.
12 Tahun yang lalu - Komunitas penggemar Honda Scoopy Scoodenttial alias Scoopy Independent Initial punya tempat tongkrongan yang berbeda dengan komunitas lain. Menurut Maollana Muhamad, untuk korwil Barat biasanya nongkrong di cafe seperti Raden Burger setiap Rabu malam
12 Tahun yang lalu - Selama 2 tahun berkiprah, Scoopy Tangerang (Sekuteng) telah melakukan beberapa kali kegiatan. Jalannya organisasi Sekuteng menurut Dedy Januar, Ketua Sekuteng karena unsur kekeluargaan.
12 Tahun yang lalu - Baru saja Scoopy Owner Semarang (SOS) merayakan ulang tahun pertama, 10 Juni 2012. Acara berlangsung di rumah makan Nusantaraku, Semarang. Beberapa komunitas Scoopy turut hadir di acara. Seperti Scoodenttial, Scoopy Community Depok, ScoVia dan lainny
12 Tahun yang lalu - Meski seorang penyandang difabel, bukan berarti Abi Hasan Rebain nggak bisa pakai Honda Scoopy. Apalagi juragan buah terkemuka di Muara Enim, Palembang, Sumatera Selatan itu mobilitasnya cukup tinggi.
12 Tahun yang lalu - Pelek monoblok yang merupakan variasi yang berasal dari negeri Gajah Putih alias Thailand ini diyakini dapat mengubah tampilan motor menjadi lebih cute dan gambot.
12 Tahun yang lalu - Tren modif kartunis terus menjamur di kalangan pembesut motor tanpa gigi alias matic. Ini kali, yang dijiplak tokoh utama dari film Spongebob Squarepants. Itu lho kartun yang menceritakan kehidupan sponge atau busa.
12 Tahun yang lalu - Seeett!! Merek kedua skubek ini memang beda. Yang warnanya agak terang itu Yamaha Fino 2012 milik Rachma Ramadani. Sedang yang lebih soft Honda Scoopy 2011 punya Catur Wicaksono.
12 Tahun yang lalu - Cewek main motor bore up sekarang sudah mulai menjamur. Seperti yang dilakukan oleh Rany Queen pada Honda Scoopy keluaran 2011 miliknya. Scoopy yang berpenampilan retro racing itu dibawa ke Johnnie Holle Motor untuk dibuat lebih kencang.