12 Tahun yang lalu - Tidak semua pecinta scooter Italia suka dengan kondisi motor Vespa yang orisinial. Salah satunya Imam, pemilik Vespa PX lansiran 1982 ini punya aliran bergaya racing.
12 Tahun yang lalu - PT Piaggio Indonesia (PI) akan segera menambah model baru! Seperti sudah diberitakan sebelumnya, Vespa S 150ie akan menemani dua model Vespa sebelumnya. Yaitu Vespa LX 150ie dan LX 125.
12 Tahun yang lalu - Ups, diam-diam PT Piaggio Indonesia (PI), ATPM Piaggio dan Vespa di tanah air mengajukan Tanda Pendaftaran Tipe (TPT) ke Direktorat Industri Alat Transportasi Darat, Kementerian Perindustrian. Tiga model baru disiapkan.
12 Tahun yang lalu - Memang masih terbilang jarang gerai variasi khusus tapi lengkap menjual part untuk Piaggio. Sebagai ATPM Piaggio Indonesia juga masih disibukan menyiapkan jaringan dealer dan service di berbagai daerah.
12 Tahun yang lalu - Dulu, keistimewaan Vespa ada di ban serepnya. Jika polisi nilang, bakal nanyain kelengkapan utama, ban serep. Kini jarang skutermania melengkapi motornya dengan ban cadangan itu.
12 Tahun yang lalu - Heinkel Tourist adalah jenis skuter unik. Pabrikan ini awalnya memproduksi pesawat terbang canggih di masa Luftwaffe (AU Jerman) pada perang dunia ke-2. Setelah Jerman kalah, Heinkel baru mulai memproduksi scooter di tahun 1953 berjuluk Heinkel Tour
12 Tahun yang lalu - Meski belum resmi dipasarkan di Indonesia, tapi Vespa S sudah bisa dipesan. Salah satu dealer Vespa dan Piaggio di Depok bahkan sudah berani mendata para konsumen yang berminat pada skuter asal Italia ini.
12 Tahun yang lalu - PT Piaggio Indonesia (PI) makin bergairah di 2012. Beberapa model baru sedang disiapkan oleh pabrikan asal Italia ini. "Ada beberapa model baru di 2012," bisik salah seorang narasumber di PT PI.
12 Tahun yang lalu - Belum lama ini Piaggio mengumumkan penarikan produknya dari pasaran. Beberapa model yang dijual massal di Amerika ini mengalami potensi kerusakan pada perangkat pengapiannya.