4 Tahun yang lalu - Salah satu alasan kuat Ofix mengubah tampilan motor Honda Win nya menjadi lebih tua adalah ingin mendapatkan kesan lebih klasik.
4 Tahun yang lalu - Sepatbor besi ini digunakan Honda Win generasi pertama yang lahir pertengahan tahun 1980-an. Ternyata saat ini harganya bikin melongo
4 Tahun yang lalu - Hal itu dikatakan langsung oleh Putra Perkasa, owner Jhon Clasik, bengkel spesialis restorasi Honda Win.
4 Tahun yang lalu - Tangki yang bocor karena umur bukan hanya terjadi pada Honda Win saja, tapi motor-motor sport lain juga bisa mengalaminya.
4 Tahun yang lalu - Honda Win menjadi buruan bikers, buat yang ingin merestorasi Honda Win perhatikan dulu beberapa hal ini biar enggak menyesal kemudian hari.
4 Tahun yang lalu - Uniknya, warna yang semakin jarang ditemui bikin harga bekas Honda Win bahan restorasi semakin mahal.
4 Tahun yang lalu - "Buat yang lagi cari Honda Win dan Honda Astrea Grand bisa datang ke Kota Bandung, Jawa Barat," buka Putra Perkasa, (2/3/20).
4 Tahun yang lalu - Honda Win 100 merupakan motor dinas favorit para guru karena desainnya yang klasik serta kekuatan mesin yang kokoh.
5 Tahun yang lalu - Honda Win yang satu ini memang terlihat unik tanpa karburator dan CDI, bisa hidup mesinnya dengan sempurna.
5 Tahun yang lalu - Hebatnya lagi ada juga yang terjual hingga harga Rp 50 juta! Istimewanya motor dalam kondisi jaminan 100% orisinal serta dalam kondisi mulus.
5 Tahun yang lalu - Harganya bisa dibilang enggak masuk akal, ada yang dijual dengan banderol Rp 20 juta, Rp 30 juta bahkan ada yang sudah laku hingga Rp 50 jutaan.
5 Tahun yang lalu - Sejarah Honda di Indonesia, secara resmi diawali dari S 90Z yang secara resmi dirilis PT Federal Motor pada 1971 lewat fasilitas CKD.
5 Tahun yang lalu - Honda Win keluar pertama kali di tahun 1980'an dan merupakan motor pertama rakitan Indonesia bahkan Asean.
5 Tahun yang lalu - Tren motor-motor yang sudah stop produksi memang tengah berada di atas angin.
5 Tahun yang lalu - Yoi,Yanuar Panji Setiadi selaku owner plus builder motor ini, memang sudah menyiapkan konsep modifikasi ala Honda Monkey Z50 sejak tahun 2015 silam.
6 Tahun yang lalu - Ujian praktik adalah salah satu ujian berat saat pembuatan Surat Izin Mengenmudi (SIM), bagi sebagian orang.
6 Tahun yang lalu - Honda merupakan merek sepeda motor yang banyak diminati masyarakat. Selain irit bahan bakar, varian motor Honda terbilang komplit.