10 Tahun yang lalu - Walau mesin sudah dibore up gede namun bila setingannya gak pas, hasilnya tak akan bisa signifikan. Ibarat bikin masakan, kalau ramuan atau bumbunya tidak tepat, pasti rasanya bakal amburadul.
10 Tahun yang lalu - Ikut Fun Race enggak butuhkan duit lebih. Namanya juga Fun Race yang penting fun alias senang. Modal motor dan engine, bisa pakai part yang ada. Mau kenceng? Bisa manfaatkan part copotan rongsokan dari tim balap beneran. Seperti yang dilakukan tim AB
10 Tahun yang lalu - Kalau dihitung-hitung, jumlah populasi komunitas penyuka aliran street fighter bergaya Minor Fighter, lebih banyak andalkan pacuan berbasis motor sport. Malah hampir 90 persen motor sport!
11 Tahun yang lalu - ÔÇÿTukang insinyurÔÇÖ pabrikan Gas Gas dari Spanyol sono, bakal gumun (heran; red) dan akan mengernyitkan dahi sampai berkerut. Itu jika mereka melihat motor trial ini.
11 Tahun yang lalu - Meski turun peringkat, modifikasi Yamaha Jupiter MX 135LC garapan Yana Herdiana masih bisa menang di Yamaha Cuzztomatic 5. Di kelas yang sama, Non Matic Fashion Advance, tunggangannya kini di posisi ke-2.
12 Tahun yang lalu - Modifikasi street fighter dari motor sport sih wajar. Tapi, kalau dasarnya dari motor bebek yang rangkanya jenis underbone terhitung jarang. Begitulah yang dilakukan Ahmad Muhaimin, modifikator Sinjay Modified dari Bangkalan, Madura.
12 Tahun yang lalu - Sejatinya Irwan Saputra ingin ubahan di Yamaha Jupiter MX 135LC miliknya. Pria yang tinggal di kawasan Cengkareng, Jakarta Barat ini mulai bosan dengan tampilan standar bebek sport yang dimilikinya sejak 2008 silam.
12 Tahun yang lalu - Yamaha Jupiter MX 135LC milik Dedy Wahyudi ini sudah 215 cc. Untuk mencapai kapasitas 215 cc, tentu harus main bore up dan stroke up. Paling pertama dilakukan bore up dengan cara menggunakan seher piston CBR 150R oversize 250. Jadi, diameternya 66 mm