Tiga Penyebab Knalpot Keluar Api

Rabu, 26 April 2017 | 19:57 WIB

Biasanya timing pengapian yang telat bikin campuran bensin dan udara di mesin tidak tuntas terbakar.

Sisa campuran bahan bakar dan 02 yang tidak terbakar dibuang ke knalpot dan mengakibat percikan api.

3. Campuran Bensin dan Udara

Backfire juga bisa tidak homogennya atau tidak pasnya perbandingan campuran bensin dan udara di ruang bakar.

Api busi tidak bisa membakar semua campuran bahan bakar dan udara.

Akibatnya, sisa gas panas terbuang lewat knalpot yang memungkinkan terjadinya percikan api. (www.motorplus-online.com)  

Source : MOTOR Plus
Penulis :
Editor :


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular