Mulai Berani Nih, Geng Motor di Sulawesi Selatan Serang Warga Pakai Panah

Kamis, 8 Juni 2017 | 10:58 WIB

Belasan aparat kepolisian yang tiba di lokasi langsung membubarkan tawuran ini.

Mengetahui polisi datang, kawanan geng motor ini memilih kabur dan meninggalkan satu unit sepeda motor Honda

Beet DD 5330 BV milik salah seorang pelaku yang identitasnya telah dikantongi polisi.

"Identitas otak utama penyerangan maupun pemilik motor yang ditinggalkan oleh pelaku telah kami kantongi dan sementara dalam pengejaran anggota," kata AKP Mangngatas Tambunan, kepala Bagian Hubungan Masyarakat

(Kabag Humas) Polres Gowa yang dikonfirmasi hari ini (8/6) pukul 01.00 Wita.

Pasca-kejadian ini, belasan aparat kepolisian bersiaga di sekitar lokasi kejadian guna mengantisipasi tawuran susulan.

Tidak ada korban jiwa maupun luka dalam kejadian ini.

Kerugian materil pun nihil.    

Penulis :
Editor :


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular