Waspada Modus Hipnotis Curanmor di Jakarta Utara

Hendra - Senin, 28 Agustus 2017 | 11:32 WIB

Modus hipnotis kembali digunakan pelaku pencurian motor (curanmor).

Seperti dilakukan HS (27) dan EF (23).

Dalam aksinya, keduanya tak perlu jadi begal atau memetik kenderaan dari tempat parkiran.

Ia cukup berlaga seperti paranormal dan korbannya terhipnotis.

Modus ini terbilang manjur memuluskan aksinya.

(BACA JUGA :  Modus Kejahatan untuk Mengambil Akun Ojek Online)

Bagaimana tidak, sedikitnya 5 motor telah berhasil dibawa kabur keduanya di wilayah Kelapa Gading, Jakarta Utara.

Kronologisnya, pelaku mengiming-iming korban jimat.

Mengawali perbuatannya pelaku berpura-pura mencari alamat, lalu memberhentikan pengendara motor menanyakan sesuatu alamat.

Korbannya FAS, motor miliknya raib dibawa kabur oleh pelaku.

Source : MOTOR Plus
Penulis : Hendra
Editor : Hendra


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular