Artinya tiga kekuatan Yamaha tanpa Rossi untuk sementara ini masih dianggap aman mendulang poin kategori konstruktur dan tim.
Bahkan, Maverick Vinales pun bisa saja menyodok di posisi pertama klasemen sementara pembalap setelah MotoGP Misano.
3. Hemat Biaya
Paling penting menghemat biaya dengan tidak adanya pembalap pengganti Valentino Rossi.
Lagian juga, pembalap pengganti di MotoGP mayoritas standarnya di bawah si pembalap utama.
Kalau poin klasemen sementara sudah bisa diamankan dengan pembalap yang ada, enggak perlu lagi pembalap pengganti.
Penulis | : | Niko Fiandri |
Editor | : | Niko Fiandri |
KOMENTAR