Peserta dapat menikmati keindahan danau karena jalur tepat di samping danau.
Di depan rintangan yang memerlukan nyali besar dan kepiawaian dalam mengendalikan motor menanti para peserta.
Jalur sepanjang 75 km dengan berbagai halangan dan rintangan siap menyambut peserta.
Beberapa saat setelah start peserta dihadapkan dengan tanjakan Pakuhaji yang mengakibatkan peserta berjatuhan.
(BACA JUGA: Ini Dia Caranya 10 Orang Bisa Terpilih Jumpa Marc Marquez dan Dani Pedrosa, Kamu Mau?)
Meski tanjakannya tidak terlalu terjal namun banyak peserta berjatuhan karena licin.
Terlebih ketika banyak peserta yang menyusul kemacetan pun tidak dapat dihindarkan.
Sehingga panitia memutuskan untuk mengalihkan peserta pada jalur yang telah disiapkan.
(BACA JUGA: Tidak Setuju Razia Strobo dan Rotator, Netizen Malah Nasehati Polisi)
Setelah lancar kembali jalur alternatif ditutup dan peserta dialihkan apada jalur semula.
Menjelang garis finish peserta kembali pada jalur tepi danau tapi berbeda saat pemberangkatan.
Sehingga peserta mengelilingi danau secara keseluruhan.
Umbrella girl siap menanti peserta yang bermaksud foto bersama.
Artis dangdut setempat pun telah siap menghibur peserta tentunya dengan dipandu oleh MC Gokil Abah Guru yang juga merupakan owner Gurdun Production.
(BACA JUGA: Lucy Wiryono Curhat di Instagram Usai di Bully Netizen Karena Dinilai Tidak Netral)
Hadiah utama sati unit pick up travelo dan beberapa motor siap dibagikan beserta hadiah hiburan lainnnya.
Penulis | : | Ahmad Ridho |
Editor | : | Ahmad Ridho |
KOMENTAR