Selama Tes Pra-musim, Valentino Rossi Dan Maverick Vinales Pakai Kombinasi Settingan Pada Motornya, Apaan Tuh?

Arseen - Kamis, 16 November 2017 | 14:28 WIB
Instagram / yamahamotogp
Valentino Rossi melakukan tes pasca-musim kedua di Valencia dengan fairing baru

MOTOR Plus-online.com - Pembalap Movistar Yamaha MotoGP Valentino Rossi dan Maverick Vinales ternyata memakai kombinasi sasis dan mesin yang berbeda saat Tes pra-musim MotoGP.

Demi mendapatkan hasil maksimal, Valentino Rossi sampai melakukan tes pada dua motor Yamaha YZR-M1 sekaligus.

Rookie of the Year, Johann Zarco meraih posisi tercepat kedua, dengan waktu 1:30,389 terpaut 0,200 detik dari Maverick Vinales di hari pertama tes.

(Baca juga: Joan Mir Terciduk di Paddock Tim Movistar Yamaha, Bakal Gantiin Valentino Rossi atau Maverick Vinales Nih?)

Sementara  Valentino Rossi ada di urutan ke empat terpaut 0,130 detik dari Johan Zarco.

Di hari kedua, penampilan bersinar kembali ditunjukkan Johann Zarco dari tim Yamaha Tech3 yang merupakan tim satelit Yamaha.

Pembalap Perancis ini, bertengger di posisi tiga tercepat pakai sasis Yamaha 2017.

Penulis : Arseen
Editor : Arseen


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular