Semoga, dengan melakukan kombinasi sasis dan mesin dapat masukan untuk bisa bertarung di musim 2018
Berikut spesifikasi urutan mesin dan sasis di rider Movistar Yamaha MotoGP saat tes hari kedua.
(Baca juga: Gantikan Livio Suppo, Ini Dia Calon Bos Baru Tim Repsol Honda)
Valentino Rossi (VR46) berada di urutan 7 dengan waktu 1:30,724 menggunakan Mesin 2018 dan chasis 2016.
Maverick Vinales (MVK25) berada di urutan 5 dengan waktu 1:30,640 Menggunakan mesin 2018 Chassis 2017 diurutan.
Johan Zarco berada di urutan 3 dengan waktu 1:30,439 Menggunakan mesin 2017.
Sumber: Instagram - abidin_san
KOMENTAR