Sprocket Gear Suzuki Satria F-150 Fi Sama Dengan RX-Z, Begini Cara Pasangnya..

Arseen - Kamis, 23 November 2017 | 05:15 WIB
Dok.M+

Ukuran perbandingan gear dipilih 14 untuk depan dan 41 untuk belakang.

Ukuran segini dirasa cocok untuk akselarasi di perkotaan yang padat.

Ukuran ketebalan gear dan rantai pun dipilih 415, yang sebelumnya 428.

Ukuran ini membuat rantai dan gir jadi minim friksi.

Oh iya sob, semua komponen ini bolt on ya alias bisa langsung plek tanpa ubahan apapun.

Penulis : Arseen
Editor : Arseen


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular