"kalau ada oblak di roller, lebih baik diganti baru, karena setelan klep akan kacau" tambah Wibi sapaan akrabnya.
Rocker arm rusak bisa diakibatkan oleh per klep yang terlalu keras.
Jadi beban gesekan noken as dengan roller akan semakin besar.
Hal ini yang membuat roller tidak akan bertahan lama.
Tekanan oli yang rendah tidak akan bisa melumasi komponen ini dengan maksimal.
Maka dari itu penting dilakukan pengecekan komponen satu persatu.
Dalam keadaan motor standar, komponen ini termasuk slow moving karena jarang sekali rusak.
Namun bukan berati tidak bisa rusak lho bro!
KOMENTAR