Hologram di BPKB palsu itu akan berubah warna menjadi kuning jika diterawang.
"Cara untuk membedakan BPKB asli dan palsu itu kami mempunyai alat scanner di mana dari hologram dan nomor registrasinya bisa ketahuan," ucap Halim Pagarra kepada GridOto.com di Jakarta, Kamis (4/1/2018)
3. Benang
Melacak BPKB untuk tahap kedua harus menggunakan alat UV yang biasa digunakan untuk mengecek keaslian uang.
"Tak hanya itu, BPKB asli bila disinar UV ada benang yang menyala tapi kalau BPKB palsu tidak ada. Pada lambang tribata dengan film negatif akan menyala lambang tersebut. Tapi BPKB palsu tidak," katanya.
Source | : | GridOto.com |
Penulis | : | Niko Fiandri |
Editor | : | Niko Fiandri |
KOMENTAR