Komunitas motor Kesh Angel ini memiliki style berhijab syar'i.
Seolah ingin menghilangkan kesan geng motor yang sangar.
Ketika sedang riding di jalan Kesh Angel terkenal ramah jika bertemu orang.
2. Memiliki Profesi Yang Berbeda
Seluruh anggota Kesh Angel yang beranggotak emak-emak ini ternyata mempunyai profesi yang bermacam-macam.
Mulai dari guru, penulis, pengacara, dokter hingga ibu rumah tangga.
(BACA JUGA: Respek! Moonraker, Geng Motor Tobat, Dulu Anarkis Sekarang Syariah)
Tapi, semua punya hobi yang sama sebagai pecinta motor.
Dari kecintaanya dengan dunia otomotif inilah komunitas motor Kesh Angel terbentuk.
Penulis | : | Mohammad Nurul Hidayah |
Editor | : | Mohammad Nurul Hidayah |
KOMENTAR