Lebih Murah Perawatan Motor yang Gunakan Premium atau Pertamax?

Mohammad Nurul Hidayah - Minggu, 7 Januari 2018 | 20:40 WIB
Reyhan
Ilustrasi, menggunakan bensin Pertamax bikin perawatan lebih murah

Sehingga bisa membandingkan segi perawatan motor yang menggunakan berbagai jenis bahan bakar.

Menurut Bang Jay, Pertamax atau Pertamax Plus karakternya lebih kering.

Artinya lebih mudah menguap dan mampu terbakar dengan lebih tuntas dibanding Premium.

Membuat kandungan kerak dalam ruang bakar jadi sedikit.

Akibat sifatnya yang kering, seperti menggunakan spuyer yang lebih kecil.

(BACA JUGA : Horor! Pengakuan Joki Tentang Ilmu Monyet di Balap Liar)

Pertamax atau Pertamax Plus mampu terbakar habis. Ini yang membuat timbunan karbon atau kerak sedikit.

Membuat lebih lama jangka waktu servis besarnya.

Misalnya ketika menggunakan Premium harus servis besar setiap tahun, begitu pakai Pertamax Plus bisa 18 bulan atau 2 tahun baru servis besar.

Uang yang harus dikeluarkan untuk biaya servis memang lebih sedikit.



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular