Siapkan air aki dengan botol berwarna merah (accu zur) yang biasa digunakan saat menguras aki, serta obeng.
Kalau semuanya sudah siap, yuk kita kerjakan.
Memasukan accu zur buka lubang yang bertuliskan ‘Do Not Open’.
(BACA JUGA : Ada yang Tahu Berapa Batas Aman Ketebalan Boring Motor Bore Up?)
Itu merupakan penutup lubang yang direkatkan kuat agar tingkat penguapan pada aki tidak banyak.
Congkel saja menggunakan obeng min.
Kalau lubangnya sudah terlihat, sobat bisa langsung mengisi dengan air aki yang disiapkan.
Isi setiap cell, tapi jangan terlalu penuh.
Penulis | : | Mohammad Nurul Hidayah |
Editor | : | Mohammad Nurul Hidayah |
KOMENTAR