Tidak Dapat Restu, Fairing Yamaha di MotoGP Harus Diubah

Mohammad Nurul Hidayah - Selasa, 6 Februari 2018 | 07:08 WIB
Twitter.com/YamahaMotoGP
Valentino Rossi

"Mereka memiliki set-up yang sedikit berbeda dan jauh lebih memanjang di sepanjang motor. Danny Aldridge sedikit tidak senang dengan desain ini, dan meminta Yamaha untuk membuat beberapa perubahan," kata pakar teknis, Craig Scarborough, yang dikutip dari Motorsport.

(BACA JUGA : Makin Santer! Suzuki Bandit 150 Bakal Segera Hadir, Desainnya Bikin Klepek-klepek)

"Jadi, Yamaha punya sedikit pekerjaan untuk memastikan mereka memenuhi apa yang mereka harapkan dari peraturan ini," ucap Scarborough lagi.

Bisa jadi para insinyur dari Yamaha sedang mendesain inner winglet terbaru untuk Yamaha YZR-M1 2018.

Jika benar, kemungkinan besar fairing terbarunya akan dicoba di sirkuit Chang di Buriram, Thailand dalam lanjutan tes pramusim MotoGP.



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular