Mengejutkan! Komentator MotoGP Jagokan Pembalap Ini Raih Gelar Juara Dunia 2018

Ahmad Ridho - Selasa, 13 Februari 2018 | 08:20 WIB
CalcioWeb
Guido Meda, pengamat dan komentator MotoGP

Tahun lalu dia berusia 38 tahun dan dengan beragam masalah yang menimpanya masih bisa membawa kemenangan dan podium.

Dia adalah pembalap yang bekerja lebih dari yang lain untuk mengejutkan setiap detailnya," terang Meda dilansir Motograndprix, (9/2/2018).

Karena kehebatan dan pengalaman yang dimiliki, Meda tidak ragu menjagokan Rossi.

Selain kans juara dunia, Meda mengaku kagum dengan kehebatan Rossi dalam mengembangkan sekolah balap miliknya.

(BACA JUGA: Tahu Enggak? Cuma Orang Ini yang Bisa Juara Dunia di MotoGP dan F1)

Menurutnya, keberadaan akademi bentukan Rossi bisa mengikis dominasi pembalap Spanyol di kejuaraan grand prix.

"Mengembangkan bakat pembalap melalui akademi merupakan hal yang bagus.

Kita harus meredam dominasi Spanyol untuk pembalap masa depan.

Rossi telah berhasil menemukan bakat balap dan mendukung mereka untuk maju dengan sarana yang dibutuhkan," tutup Meda.

Penulis : Ahmad Ridho
Editor : Ahmad Ridho


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular