Baca Juga: Ingat Bulan Depan Polisi Gelar Operasi Lilin 2023, Bakal Ada Razia Enggak Nih?
Ulung mengatakan bahwa peristiwa itu berawal saat polisi sedang melakukan razia di wilayah Jalan Kh. Abdullah Bin Nuh.
Ketika itu korban sedang melakukan penilangan terhadap pengendara yang melawan arus lalu lintas tepatnya dekat Pengadilan Agama Bogor.
Namun ketika itu, kata Ulung saat dilakukan penilangan terhadap satu motor tersebut, ada satu motor lagi yang melakukan pelanggaran melawan arus.
"Aiptu Khusni telah memberikan peringatan suruh balik, tetapi kendaraan tersebut terus saja bahkan mendekati korban akhirnya distop, diperiksa dan ternyata kendaraan tersebut tidak dilengkapi surat-surat olehnya kunci tersebut langsung diambil, pelaku tidak terima dengan mengatakan orang sini, ayo kita baju kita berantem, namun tidak diladeni oleh anggota, dan berbalik, namun tak lama kemudian dari belakang pelaku dipukul pake kayu balok," ucapnya.
Beruntung kini kondisi Aiptu Khusni telah membaik.
2. Tangan Digigit
Seorang ibu mendadak viral setelah menggigit tangan polisi karena tak terima ditilang.
Peristiwa itu terjadi di Jalan Ahmad Yani Kudus, Jawa Tengah.
Dikutip dari Kompas.com, Peristiwa itu diperkirakan terjadi pada Kamis (22/2/2018) pagi sekitar pukul 06.30 WIB.
Source | : | Tribunnews.com |
Penulis | : | Ahmad Ridho |
Editor | : | Ahmad Ridho |
KOMENTAR