Bikin Nganga Lihat Gir Belakang Motor Ini, Hampir Nyamain Pelek Bray!

Arseen - Senin, 12 Maret 2018 | 18:25 WIB
GridOto.com/Bhre
Tampilan gear belakang berukuran besar

Nah, gir yang kamu lihat ini terpasang pada motor khusus atraksi freestyle milik Wawan Tembong, seorang freestyler kenamaan dari Kota Solo.

GridOto.com/Bhre
Wawan Tembong di acara Deklarasi Surakarta Kota Otomotif

Modifikasi gir belakang ini tentu saja dilakukan oleh Wawan untuk mendapatkan traksi antara ban dan aspal yang lebih menggigit.

Pada hari Sabtu (10/3) ini ia ikut berpartisipasi dalam acara Deklarasi Surakarta Kota Otomotif.

(Baca juga: Ini Jadwal Lengkap MotoGP Qatar, Ternyata Enggak Terlalu Malam Bro!)

Dalam acara yang dihadiri berbagai komunitas serta jajaran Pemerintah Kota Solo tersebut Wawan menampilkan kebolehan bersama adiknya.

Jadi sekarang udah tahu kan ini gir belakang punya motor apa?

GridOto.com/Bhre
Wawan Tembong saat beraksi di acara Deklarasi Surakarta Kota Otomotif

Penulis : Arseen
Editor : Arseen


KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular