Awalnya sempat dianggap aneh, karena saat itu kebanyakan motor masih menganut sistem pengapian AC.
Arus listrik yang disuplai ke CDI mengandalkan sepul yang masih AC, meskipun lewat kiprok terlebih dahulu.
Tetapi lain halnya dengan sistem pengapian DC, yang arus listriknya ke CDI bisa disuplai langsung dari aki.
"Meski sepul mati, mesin tetap hidup asalkan setrum aki masih cukup untuk CDI," kata Bobeng, seperti dikutip dari otomotifnet.gridoto.com.
(BACA JUGA:Ada yang Tahu, Apa Alasan Orang Mau Membeli Honda Astrea Grand?)
KOMENTAR