Hal itu bukan tanpa alasan.
"Data bisa menunjukkan semua, tapi tidak bisa bicara, berdasarkan data kami kira bakal lebih mudah memahami apa yang terjadi, tapi beberapa akan tetap ada masalah, itulah mengapa kami nurut FIM," sambungnya.
Masalah besar dan semakin runyam bisa jadi terjadi setelah data telemetri motor Marc Marquez terungkap.
"Aku menghormati Valentino sebagai pembalap, tapi bagiku dia sudah mencederai image olahraga ini karena kelakuannya," katanya.
KOMENTAR