Karena terburu-buru akibat Ride Through, Marquez berkendara dengan agresif untuk mengejar ketertinggalan.
Pembalap pertama yang jadi korbannya adalah Aleix Espargaro yang disodok Marquez dari dalam seperti di insidennya bersama Rossi.
Cuma Redding tidak terjatuh dan Marquez dikenakan sanksi harus memberikan jalan kepada 1 pembalap di belakangnya alias turun satu peringkat.
(BACA JUGA : Mengerikan! Video Detik-detik Dani Pedrosa Highside Hingga Terpelanting Tinggi)
Kesalah terakhirnya adalah menabrak Valentino Rossi hingga terjatuh.
Ini bisa berimbas sangat besar pada mental Marquez di tahun ini.
Karena seperti yang kita tahu kedua pembalap sempat tegang di tahun 2015 dan sudah agak mereda.
Nah, kejadian ini seperti menyulut permusuhan antara keduanya lagi.
Atas insidennya bersama Rossi, Marquez terkena penalti pengurangan waktu 30 detik.
Penulis | : | Mohammad Nurul Hidayah |
Editor | : | Mohammad Nurul Hidayah |
KOMENTAR