Kawasaki Niat Bikin Versi Mini Kawasaki Z900R, Pakai Basis Mesin Ninja 250?

Mohammad Nurul Hidayah - Rabu, 25 April 2018 | 11:24 WIB
GridOto.com/Indra Kurniawan
Kawasaki Z900RS di booth Kawasaki pada salah satu ajang pameran otomotif di Jakarta Pusat

(BACA JUGA : Heboh.. Motor Disita Polisi, Pas Ditebus Komponennya Pada Hilang, Kerjaan Oknum Polisi?)

"Kami adalah pionir di market roda dua,. Sebelumnya kami membuat sport 250."

"Kemudian kami membuat motor adventure dan sekarang motor klasik," ujar Kazuya Ikebuchi.

Nah, jika Ninja 250 FI 2012 bisa dikembangkan jadi Versys-X250 dan New Ninja 250 2018, bukan enggak mungkin mereka bisa memanfaatkan momentum ini untuk menelurkan Z250R, versi naked Ninja 250 namun bernuansa klasik.

Model ini bisa menggantikan Z250 yang penjualannya kurang begitu bagus.

Atau menjadi alternatif, persis keberadaan Z900 yang modern dan Z900R yang klasik.

Dengan memanfaatkan basis yang sudah ada maka harga bisa dibuat lebih kompetitif.

(BACA JUGA : Kurang Akur dengan Yamaha, Johann Zarco Tandatangani Kontrak 2 Tahun Bersama KTM)

Ia mengakui, dengan melakukan reformulasi, pihaknya dapat memproduksi motor dengan harga yang kompetitif.

"Betul. New Ninja 250 memakai mesin yang sama dengan Ninja sebelumnya. Kami melakukan upgrade."



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

TERPOPULER

Tag Popular