Kalau ngomongin desainnya, motor ini sengaja mempertahankan gaya jadulnya walau ditambah beberapa pernak-pernik fitur modern yang kekinian.
(BACA JUGA: Bikin Tercengang! Bengkel Ini Buktikan Kalau Sasis PCX Enggak Simetris, Simak Videonya..)
Contohnya lampu depan LED, hingga pengereman ABS.
Motor ini juga udah lolos regulasi Eropa yang ketat, jadi sudah masuk standar emisi Euro4.
Lalu kalau ngomongin harga, dilepas dengan harga 3.349 Poundsterling di Inggris yang setara dengan Rp 65 juta rupiah!
Ampun deh, itu belum dihitung biaya-biaya lain dan pajaknya kalau mau dijual di Indonesia.
Masih berminat enggak punya Honda Monkey Reborn ini?
KOMENTAR