(BACA JUGA: Bantah Tuduhan Rossi, Manajer Marc Marquez Bilang Tidak Ada Pembalap yang Seperti Dia)
"Biayanya tergantung dari kondisi motor itu sendiri.
Selain itu, tergantung dari sparepart yang mau dipakai. Kalau sekadar motor bisa menyala, bisa dengan biaya murah.
Kembali lagi seperti apa kemauan konsumen itu sendiri," kata Parno, pemilik bengkel Ponorogo Motor Sport kepada GridOto.com di Jakarta.
Untuk merestorasi Honda Tiger dari awal hingga kondisi orisinal biasanya memerlukan biaya yang tidak sedikit.
(BACA JUGA: Valentino Rossi Gagal Podium di MotoGP Amerika, Bos Yamaha Langsung Ngomong Begini...)
Ini karena sparepart yang digunakan memang berkualitas.
"Kalau yang orisinil, untuk komponen bodi siapkan dana antara Rp 2 sampai Rp 2,5 jutaan.
Kembali lagi ke konsumen, maunya yg seperti apa," lanjut Parno.
Sebagai contoh, untuk merestorasi Honda Tiger keluaran tahun 2005 secara keseluruhan, diperlukan dana yang lumayan.
Source | : | GridOto.com |
Penulis | : | Ahmad Ridho |
Editor | : | Ahmad Ridho |
KOMENTAR