Istimewa
Yamaha Aerox 155 VVA berkelir “Shoei X14” besutan Jemi Moris
(BACA JUGA : Hasil MotoGP Prancis Jadi Petaka Lorenzo, Bos Ducati Kepincut Pembalap Ini Buat Temani Dovizioso)
Nah, buat kamu yang penasaran mengenai data modifikasi yang dilakukan oleh Jemi nih rangkumannya.
Data modifikasi:
- Big bore kit: Athena (185cc)
- Up-side-down: KTC
- Shock belakang: Ohlins
- Stang Jepit: Bikers
- Spidometer: KOSO RX2N+
- Visor: New Yamaha V-ixion
- Switch control: Yamaha Fino (kiri-kanan)
- Master Rem Kanan: Brembo RCS 19
- Master Rem Kiri: Brembo RCS 16(Baca juga: )
- Reservoir tank: Rizoma (kiri-kanan)
- Braket reservoir tank: Rizoma (kiri-kanan)
- Handgrip: Rizoma Luc
- Proguard: Lightech Universal (kanan)
- Jalu stang: KTC Racing (kiri)
- Cakram belakang: Yamaha Nmax
- Piringan cakram TDR (depan-belakang)
- Selang minyak rem: Hel (depan-belakang)
- Kaliper depan Brembo 4 pistons (grey)
- Kaliper belakang Brembo 2 pistons (grey)
- Knalpot: Akrapovic
- Lampu sein depan: JPA
- Lampu sein belakang: CNC Racing
- Stoplamp: JPA
- Tutup radiator: custom
- Undertail: custom
- Ban Pirelli Scooter Rosso 150/70-14 (belakang)
- Ban Pirelli Scooter Rosso 120/70-14 (depan)
Istimewa
Yamaha Aerox 155 VVA berkelir “Shoei X14” besutan Jemi Moris
Part supplier dan bodywork:
- Donz Autobodywork: 08111097778 (Bekasi, Jawa Barat)
- Layz Motor: 08999111939 (Jakarta Barat)
- One3 Motoshop: 081283755734 (Tagerang)
KOMENTAR