MOTOR Plus-online.com - Pernah lihat polwan-polwan berparas cantik?
Polwan cantik sering bertugas di perempatan jalan dan mereka umumnya jadi pusat perhatian.
Tapi ingat, seorang polwan enggak bisa sembarangan berdandan.
Para polwan bisa terancam kena sanksi jika salah dalam berhias.
(BACA JUGA: Apa Bedanya Helm Rp 400 Ribuan Dengan Helm Rp 4 Jutaan, Lihat Nih Video Tesnya)
Kasubbagdaya Polwan Baggasus Biro Binkar Mabes Polri, Naning Setyo Budiarti, mengatakan, ada sejumlah aturan yang disusun sebagai standar berdandan para polwan.
Aturan-aturan itu terangkum dalam buku saku panduan polwan dalam menaati tata tertib sebagai aparat penegak hukum.
Rambut
Aturan pertama mengenai potongan rambut.
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Ahmad Ridho |
Editor | : | Ahmad Ridho |
KOMENTAR