(BACA JUGA: Ngeri... Honda BeAT Ban Cacing Remuk Total Lawan Truk Tronton, Begini Kondisi Pemotor)
Namun, asa mulai sedikit nampak saat balap MotoGP Prancis, pekan lalu.
Lorenzo sukses menyodok ke posisi terdepan dan meninggalkan beberapa pembalap lain.
Namun, perlahan-lahan Lorenzo mulai kedodoran dan harus mengakhiri balapan di posisi ke-6.
Melihat hasil kurang bagus itu Lorenzo malah terlihat santai.
(BACA JUGA: Apa Bedanya Helm Rp 400 Ribuan Dengan Helm Rp 4 Jutaan, Lihat Nih Video Tesnya)
Menurutnya hasil MotoGP Prancis jauh lebih baik dibanding MotoGP Spanyol sebelumnya yang membuatnya gagal finis.
"Walau bagaimanapun kami sudah berhasil menyelesaikan balap dengan baik di Prancis.
Setelah sebelumnya kami gagal finis di Spanyol," ujarnya dilansir Ducati.
Sukses menempati posisi ke-6 yang diraih Lorenzo di MotoGP Prancis membuatnya meraih tambahan poin untuk merangkak naik ke peringkat ke-14 pada klasemen sementara.
Source | : | Ducati.com |
Penulis | : | Ahmad Ridho |
Editor | : | Ahmad Ridho |
KOMENTAR